Pelatihan UMKM Go Digital Untuk Meningkatkan Produktivitas Pegiat UMKM DIY

Muhamad Nur Arifin, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Pendidikan merupakan kegiatan yang dilakukan sepanjang hayat, pendidikan mampu membawa pelakunya hingga sejahtera, salah satu pendidikan yang mampu menjadi meningkatkan kesejahteraan masyarakt yakni pendidikan nonformal. Pendidikan nonformal merupakan pendidikan yang dilakukan untuk menjadi penambah, pelengkap dan pengganti pendidikan formal. Salah satu program pendidikan nonfromal yakni pelatihan. Pelatihan dilakukan untuk menambah pengetahuan dan meningkatkan produktivias individu. Salah satu kegiatan pelatihan yang diselenggarakan yakni pelatihan UMKM Go digital. Penelitian ini menekankan pada kegiatan pelatihan tersebut dimana penelitian dilaksanakan dengan menggunakan metode kualitatif yang mana data diperoleh melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Subyek penelitian yakni peserta dan panita. Kegiatan ini memiliki hasil yakni, 1) Pelatihan dilaksanakan sesuai dengan rencana namun karena waktu terbatas ada materi yang belum tersampaikan, 2) beberapa peserta ternyata masih belum melek teknologi dan 3) perlu adanya tindak lanjut dari kegiatan pelatihan ini

Keywords


Pendidikan Nonformal, Pelatihan , UMKM

Full Text:

PDF

References


Siswoyo, dkk (2008) Ilmu Pendidikan, Yogyakarta: UNY Press.

Edi, Punomo. (2021) 80 persen UMKM di DIY Belum Melek Teknologi Internet. Merdeka. Com (5 Januari 2023)

Sugiyono. (2006). Metode Penelitian Pendidikan; Pendekatan Kuantitatif dan Kualitatif dan R&D, Bandung: Alfabeta.

Soelaman Joesoef (1992), Konsep Dasar Pendidikan non formal. Jakarta: Bumi Aksara.

Retrieved from Bappeda.Jogjaprov.go.id. (2022) Data UMKM di Yogyakarta (diakses 5 Januari 2023).

Yusuf,A.M. (2014). Metode Penelitian: Kuantitatif, Kualitatif, dan Penelitian Gabungan. Jakarta: Kencana.

SIDIKNAS 2003 No. 20, Sistem Pendidikan Nasional




DOI: https://doi.org/10.21831/jsce.v6i1.23288

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2025 Journal of Society and Continuing Education

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Our journal indexed by:

 


Journal of Society and Continuing Education
p-ISSN: 2987-4955 e-ISSN: 2987-6613
Website: https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/pls/index
Email: jscepls22@gmail.com
Published by: Faculty of Education and Psychology, Universitas Negeri Yogyakarta
Office: Jalan Colombo No. 1, Karangmalang, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia