KREATIVITAS HASIL GAMBAR PADA ANAK KELOMPOK B DI TAMAN KANAK- KANAK SE-KECAMATAN MANTRIJERON YOGYAKARTA

Dewi Susanti,

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kreativitas hasil gambar pada anak kelompok B di Taman Kanak-Kanak se-Kecamatan Mantrijeron. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif dengan metode survei. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket checklist dan wawancara yang telah disusun. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis data kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kreativitas hasil gambar anak kelompok B di Taman Kanak- Kanak se-Kecamatan Mantrijeron termasuk dalam kategori Sangat Baik. Persentase rata-rata kreativitas hasil gambar anak kelompok B di TK Se-Kecamatan Mantrijeron adalah 82.56%.

 

Kata kunci: kreativitas hasil gambar, anak TK kelompok B


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.