Pengembangan Media Ajar Video Youtube Berbasis Online-Inquiry Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Aspek Kognitif

Elang Rimbawan, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia
Jumadi Jumadi, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Abstrak- Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan media ajar video youtube berbasis online-inquiry yang layak sebagai media pembelajaran. Desain penelitian yang digunakan merupakan penelitian pengembangan (R&D) dengan model 4D (Define, Design, Develop, dan Disseminate). Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas X semester genap SMA Negeri 2 Sleman tahun ajaran 2020/2021. Teknik analisis yang digunakan untuk kelayakan produk dianalisis menggunakan simpangan baku ideal (SBI), peningkatan motivasi dan hasil belajar aspek kognitif menggunakan uji standard gain (g), dan untuk mengetahui efektifitas dilakukan dengan uji multivariate dan uji GLM Mixed design. Hasil penelitian ini adalah dihasilkan media ajar video youtube berbasis online-inquiry yang layak untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar aspek kognitif pada materi usaha dan energi.

Kata-Kata Kunci: inquiry-online, media ajar video, youtube, motivasi belajar, hasil belajar aspek kognitif

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/jpf.v8i1.17853

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 E-Journal Pendidikan Fisika



 Our journal is indexed by:


Online ISSN (e-ISSN): 3025-9215

Creative Commons LicenseJurnal Pendidikan Fisika by https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/pfisika/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.