PENGARUH MODAL USAHA, KEMAMPUAN WIRAUSAHA DAN STRATEGI PEMASARAN TERHADAP KEBERHASILAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH (UMKM) DI PASAR TIBAN SUNDAY MORNING UGM

Elys Sastika Tambunan, , Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh modal, kemampuan wirausaha dan strategi pemasaran terhadap keberhasilan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Pasar Tiban Sunday Morning UGM Yogyakarta, secara parsial dan simultan. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 810 pedagang Sunday Morning UGM sedangkan yang digunakan sebagai sampel berjumlah 93 pedagang. Pengumpulan data menggunakan angket dan teknik analisis data menggunakan analisis regresi liniear berganda. Hasil penelitian menyatakan bahwa, terdapat pengaruh positif dan signifikan antara modal, kemampuan wirausaha dan strategi pemasaran terhadap keberhasilan Usaha Mikro Kecil Menengah di Pasar Tiban Sunday Morning UGM Yogyakarta, baik secara parsial dan secara simultan. Keberhasilan usaha di Pasar Tiban Sunday Morning UGM Yogyakarta dipengaruhi oleh modal, kemampuan wirausaha dan starategi pemasaran sebesar 37.2%, sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lain.

Keywords


Modal, Kemampuan Wirausaha, Strategi Pemasaran, Keberhasilan UMKM

Full Text:

PDF

References


Alma, Buchari. 2007. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Edisi Revisi. Bandung. CV. Alfabeta.

Amstrong. G, Kotler dan Philip. 2008. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.

Anwar, Sanusi. 2014. Metedologi Penelitian Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.

Bariroh, Arina. 2018. Strategi Perkumpulan Pedagang Sunday Morning (PPSM) Dalam Mengelola Pasar Sunday Morning UGM [skripsi]. Yogyakarta. Universitas Islam Nasional Sunan Kalijaga Yogyakarta.

Erliah. 2007. Pengaruh Persaingan, Promosi, dan Keunikan Produk Terhadap Keberhasilan Usaha [skripsi]. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.

Farida, Lina Suli. 2010. Analasisis Regresi Linear Berganda Dengan Heteroskedastisitas Melalui Pendekatan Weight Least.

Lestari, Risti Dwi. 2019. Pengaruh Gaya Hidup, Kelompok Teman Sebaya, Dan Uang Saku Terhadap Perilaku Konsumsi Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta [skripsi]. Yogyakarta (ID): Universitas Negeri Yogyakarta.

Listyawan, Ardi N. 2011. Pengaruh Modal Usaha, Tingkat Pendidikan, dan Sikap Kewirausahaan terhadap Pendapatan Usaha Pengusaha Industri Kerajinan Perak Di Desa Sodo Kecamatan Paliyan Kabupaten Gunung Kidul. [skripsi]: Universitas Negeri Yogyakarta.

Primiana, Ina. 2009. Menggerakan Sektor Rill UKM dan Industri. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Prishardoyo, Bambang. 2005. Analisis Tingkat Pertumbuhan Ekonomi dan Potensi Ekonomi terhadap Produk Domestik Regional Bruto (PDRB). Jurnal Ekonomi. 1(1): 67

Purwanti, Endang. 2012. Pengaruh Karakteristik Wirausaha, Modal Usaha, Strategi Pemasaran Terhadap Perkembangan Umkm Di Desa Dayaan Dan Kalilondo Salatiga. Jurnal. Among Makarti. 5(9):16-21.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Suryana. 2011. Kewirausahaan: Pedoman Praktis, Kiat, dan Proses Menuju Sukses. (edisi revisi). Jakarta: PT Salemba Empat.

Zimmerer, W.T. 2002. Essentials of Entrepreneurship and Small Business Management. Edisi Ketiga. New York: Prentice-Hall.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.