MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR SANITASI HYGIENE DAN K3 SMK N 3 PURWOREJO
Dr. Badraningsih Lastariwati, , Indonesia
Abstract
sanitasi hygiene dan keselamatan kerja pada ranah kognitif; 2) pengaruh motivasi belajar terhadap hasil
belajar sanitasi hygiene dan keselamatan kerja pada ranah afektif; 3) pengaruh motivasi belajar terhadap
hasil belajar sanitasi hygiene dan keselamatan kerja pada ranah psikomotor. Penelitian ini merupakan
penelitian expost facto. pengambilan sampel menggunakan probability sampling, berdasarkan perhitungan
jumlah sampel yang di dapat sebanyak 88 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) terdapat
pengaruh positif dan signifikan motivasi belajar terhadap hasil belajar sanitasi hygiene dan keselamatan
kerja pada ranah kognitif; 2) terdapat pengaruh positif dan signifikan motivasi belajar terhadap hasil
belajar sanitasi hygiene dan keselamatan kerja pada ranah afektif; 3) terdapat pengaruh positif dan
signifikan motivasi belajar terhadap hasil belajar sanitasi hygiene dan keselamatan kerja pada ranah
psikomotor.
Kata kunci : motivasi belajar, prestasi belajar ranah kognitif, prestasi belajar ranah afektif, prestasi belajar
Abstract
ranah psikomotor.
This research aims to find out: 1) the effect of learning motivation on learning outcomes of hygiene
sanitation and safety work in the cognitive domain; 2) the effect of learning motivation on learning
outcomes in the affective domain; 3) the effect of learning motivation on learning achievement of hygiene
sanitation and safety work in the psychomotor domain. This study was an expost facto study, The
sampling technique uses probability sampling type of propotional random sampling, based on the
calculation of the number of samples obtained by 88 respondents. The result of the research shows: 1) the
effect positive and significant of learning motivation on learning outcomes of hygiene sanitation and
safety work in the cognitive domain; 2) the effect positive and significant of learning motivation on
learning outcomes of hygiene sanitation and safety work in the affective domain; 3) the effect positif and
significant of learning motivation on learning outcomes of hygiene sanitation and safety work in the
psychomotor domain.
Keywords: learning motivation of hygiene sanitation and safety work, learning outcomes in cognitive
domains, learning outcomes affective domain, learning outcomes in psychomotor domain.
Full Text:
PDFReferences
Ahmad Maulana. (2017). Pengaruh Kecerdasan
Intelektual dan Motivasi Belajar
terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI
SMA Al Islam 1 Surakarta Tahun Ajaran
/2016. Skripsi. Universitas Sebelas
Maret Surakarta.
Erlando Doni Sirait. (2016). Pengaruh Minat
Belajar Terhadap Prestasi Belajar.
Jurnal Formatif 6 (1), 35-43.
Hamalik, O. (2008). Proses Belajar Mengajar.
Jakarta: PT Bumi Aksara.
Iskandar. (2009). Metodologi Penelitian
Pendidikan dan Sosial. Jakarta: Gaung
Persada Press.
Iqbal Tawakal. (2015). Pengaruh Sikap
Terhadap Mata Pelajaran, Motivasi
Berprestasi, Konsep Diri Terhadap
Hasil Belajar. Jurnal Edukasi Ekobis.
Vol 3 No 9.
Muhammad Ilyas. (2014). Pengaruh Motivasi
Belajar dan Lingkungan Belajar
Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas
X I IPS SMA N 1 Ngaglik Tahun Ajaran
/2014. Skripsi. Universitas Negeri
Yogyakarta.
Muhammad Syaihun. (2015). Pengaruh Metode
Demonstrasi Terhadap Hasil Belajar
Praktik Shielded Metal Arc Welding
Siswa Kelas X SMK N 2 Pengasih.
Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.
Nana Sudjana. (1991). Penilaian Hasil Belajar
Mengajar. Bandung: PT Rosdakarya.
Rihatul Miski. (2015). Pengaruh Sarana dan
Prasarana Terhadap Hasil Belajar.
Jurnal Ta’dibi 5 (2): 17-21.
Sardiman, (2012). Interaksi dan Motivasi Belajar
Mengajar. Jakarta : PT Raja Grafindo
Persada.
Stevani. (2016). Analis Pengaruh Motivasi
Belajar terhadap Hasil Belajar Ekonomi
Siswa Kelas X SMA Negeri 5 Padang.
Jurnal Pendidikan Ekonomi, 4, 308-314.
Uno, H.B. (2008). Orientasi Baru dalam
Psikologi Pembelajaran. Jakarta: PT
Bumi Aksara
DOI: https://doi.org/10.21831/jcet.v7i5.13405
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 E-Journal Student PEND. TEKNIK BOGA - S1