PENGEMBANGAN MEDIA KOMIK PEMBELAJARAN ILMU GIZI MATERI ZATGIZI SUMBER ZAT TENAGA DIKELAS X BOGA 1 SMK N 6 YOGYAKARTA

Rasid Abdullah, , Indonesia
Wika Rinawati, M.Pd, , Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk : 1). mengembangankan media komik pembelajaran ilmu gizi
materi zat gizi sumber zat tenaga di kelas X Boga 1 SMK N 6 Yogyakarta. 2). mengetahui kelayakan
media komik pembelajaran ilmu gizi pada materi zat gizi sumber zat tenaga di kelas X Boga SMK
Negeri 6 Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan atau Research and
Development, model 4D, yaitu : a) Define (pendefinisian), b) Design (perancangan), c) Development
(pembuatan) dan d) Desseminate (penyebaran). Kelayakan media komik diperoleh dari proses validasi
oleh para ahli, yaitu: 2 ahli materi dengan hasil presentase 77%, 2 ahli media dengan hasil presentase
87%, uji coba terbatas oleh 16 siswa dengan hasil presentase 88%, dan disebarkan kepada siswa kelas
X Boga 1 SMK N 6 Yogyakarta dengan hasil presentase 88%, hasil dari proses validasi dan penyebaran
terhadap siswa menunjukan kategori sangat layak dan dapat digunakan sebagai media pembelajaran
ilmu gizi.

Kata kunci : pengembangan media, media komik, pembelajaran.

 

This research aims to : 1). the comic media development study of material sources of nutrients
nutrient substance of power in class X Boga 1 SMK N 6 Yogyakarta. 2). find out feasibility study of
comic material on nutrient nutrients source energy substances in class X Boga SMK Negeri 6
Yogyakarta. This is a Research and Development Research, the model 4D, namely: a) Define,
b) Design, c) Development, and d) Desseminate. Feasibility of comic retrieved from the validation
process by experts, i.e.: two material with expert results percentage of 77%, two media expert with
results percentage of 87%, limited trials by 16 students with results percentage 88%, and distributed to
the students of class X Boga 1 SMK N 6 Yogyakarta with the result percentage 88%, the result of the
validation process and the spread to students show the categories very viable and can be used as a
medium of learning the science of nutrition.

Keywords : media development, comic media, learning 


Full Text:

PDF

References


Ade Prahmudia. (2016). Pengembangan

Media Pembelajaran Berbentuk

Komik untuk Meningkatkan

Motivasi Belajar Akutansi pada

Kompetensi Menyususun Laporan

Keuangan Siswa Kelas X SMK

Muhamadiyah 2 Moyudan Tahun

Ajaran 2015/2016. Eprints.

uny.id/31973. Universitas Negeri

Yogyakarta.

Azar Arsyad. (2007). Media Pembelajaran.

Jakarta : Raja Grafindo persada

Endang Mulyatiningsih. (2012). Metode

Penlitian Terapan Bidang

Pendidkan. Bandung : Alfabeta

Pengembangan Media Komik (Rasid Abdullah) 11

Rira Zahrotul, M. (2017). Peningkatan

Kompetensi Membuat Kue Dari

Sagu Dengan Bantuan Vidio pada

Siswa Kelas XI SMK N 6

Yogyakarta. Skripsi. Tidak

dipublikasikan. Universitas Negeri

Yogyakarta.

Sugiyono. (2012:407). Metode Penelitian

Kuantitaif, Kualitatif, dan RnD.

Bandung : Alfabeta.

Sadiman, dkk. (2005). Media Grafis. 2018.

http://www.tintapendidikanindones

ia.com/2017/06/media-grafis.html




DOI: https://doi.org/10.21831/jcet.v7i2.11567

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 E-Journal Student PEND. TEKNIK BOGA - S1