PERBEDAAN KESEMPURNAAN GERAK TEKNIK PASSING BAWAH TERHADAP KEBERHASILAN TERIMA SERVIS BOLA MENGAPUNG PADA ATLET REMAJA PUTRA SELABORA UNY
Abstract
Abstrak
Tujuan penelitian ini untuk menguji perbedaan kesempurnaan gerak teknik passing bawah terhadap
keberhasilan terima servis bola mengapung atlet remaja putra Selabora UNY. Dari kesempurnaan teknik passing
tersebut, dicari keberhasilan yang lebih produktif antara kelompok atas dengan kelompok bawah.
Metode yang digunakan adalah lembar tes unjuk kerja passing bawah dengan formasi berpasangan, dan lembar
tes unjuk kerja keberhasilan terima servis bola mengapung, teknik pengumpulan data menggunakan judge dan tes.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet remaja putra Selabora UNY berjumlah 24 atlet. Sampel diambil dari
perpose sampling, dengan kriteria (1) jenis kelamin laki-laki, (2) usia 12-16 tahun, (3) atlet remaja Selabora (4)
bersedia menjadi sampel, (5) dan lama latihan minimal 12 bulan, yang memenuhi 24 atlet. Instrument yang digunakan
untuk tes kesempurnaan gerak teknik passing bawah menggunakan lembar unjuk kerja kesempurnaan gerak dan
keberhasilan terima servis bola mengapung. Menggunakan dua orang jugde, analisis menggunakan uji-t.
Hasil penelitian menunjukan bahwa kesempurnaan gerak passing bawah bolah float terhadap keberhasilan terima
servis bola mengapung sebesar p>α (0,319 > 0,05), sehingga ada perbedaan tidak signifikan antara kesempurnaan
gerak teknik passing bawah terhadap keberhasilan terima servis bola mengapung atlet remaja putra Selabora UNY.
Kata kunci: Kesempurnaan gerak, passing bawah, keberhasilan terima servis bola mengapung.
Abstract
The aim of this research is to examine the movement perfection differences of bump passing technique towards
the success of receiving floating ball service for Selabora UNY young male athlete. There will be more productive on
the success between upper and lower group by the movement perfection of the passing technique.
The used method in this research is a paper test for bump passing’s work with pair formation and a paper test
for the work success of receiving floating ball service, the data collection technique using judge and test. The
population in this research is 24 athletes from Selabora UNY young male athlete. The sample is taken from ‘perpose
sampling’, with the criteria (1) male (2) age 12-16 years old (3) Selabora young athlete (4) willing to be a sample (5)
and the minimum duration of exercising is 12 months by 24 athlete. The instrument used for the movement perfection
test of bump passing is a paper for the movement perfection work and the success of receiving floating ball service.
This analysis used t-test with two judges.
The result of this research showed that bump passing movement perfection towards the success of receiving
floating ball sevice is p>a (0,319.0,05) so there is a difference but not significant between the movement perfection of
bump passing technique towards the success of receiving floating ball service for Selabora UNY young male athlete.
Keywords: the movement perfection of bump passing technique, the success of receiving floating ball service.
Tujuan penelitian ini untuk menguji perbedaan kesempurnaan gerak teknik passing bawah terhadap
keberhasilan terima servis bola mengapung atlet remaja putra Selabora UNY. Dari kesempurnaan teknik passing
tersebut, dicari keberhasilan yang lebih produktif antara kelompok atas dengan kelompok bawah.
Metode yang digunakan adalah lembar tes unjuk kerja passing bawah dengan formasi berpasangan, dan lembar
tes unjuk kerja keberhasilan terima servis bola mengapung, teknik pengumpulan data menggunakan judge dan tes.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet remaja putra Selabora UNY berjumlah 24 atlet. Sampel diambil dari
perpose sampling, dengan kriteria (1) jenis kelamin laki-laki, (2) usia 12-16 tahun, (3) atlet remaja Selabora (4)
bersedia menjadi sampel, (5) dan lama latihan minimal 12 bulan, yang memenuhi 24 atlet. Instrument yang digunakan
untuk tes kesempurnaan gerak teknik passing bawah menggunakan lembar unjuk kerja kesempurnaan gerak dan
keberhasilan terima servis bola mengapung. Menggunakan dua orang jugde, analisis menggunakan uji-t.
Hasil penelitian menunjukan bahwa kesempurnaan gerak passing bawah bolah float terhadap keberhasilan terima
servis bola mengapung sebesar p>α (0,319 > 0,05), sehingga ada perbedaan tidak signifikan antara kesempurnaan
gerak teknik passing bawah terhadap keberhasilan terima servis bola mengapung atlet remaja putra Selabora UNY.
Kata kunci: Kesempurnaan gerak, passing bawah, keberhasilan terima servis bola mengapung.
Abstract
The aim of this research is to examine the movement perfection differences of bump passing technique towards
the success of receiving floating ball service for Selabora UNY young male athlete. There will be more productive on
the success between upper and lower group by the movement perfection of the passing technique.
The used method in this research is a paper test for bump passing’s work with pair formation and a paper test
for the work success of receiving floating ball service, the data collection technique using judge and test. The
population in this research is 24 athletes from Selabora UNY young male athlete. The sample is taken from ‘perpose
sampling’, with the criteria (1) male (2) age 12-16 years old (3) Selabora young athlete (4) willing to be a sample (5)
and the minimum duration of exercising is 12 months by 24 athlete. The instrument used for the movement perfection
test of bump passing is a paper for the movement perfection work and the success of receiving floating ball service.
This analysis used t-test with two judges.
The result of this research showed that bump passing movement perfection towards the success of receiving
floating ball sevice is p>a (0,319.0,05) so there is a difference but not significant between the movement perfection of
bump passing technique towards the success of receiving floating ball service for Selabora UNY young male athlete.
Keywords: the movement perfection of bump passing technique, the success of receiving floating ball service.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.