PENGEMBANGAN COVER MATRAS BERGAMBAR UNTUK PEMBELAJARAN SENAM LANTAI PADA SISWA SEKOLAH DASAR

Nur - Rohman S. S,

Abstract


Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah: (1) mengembangkan cover matras bergambar dalam pembelajaran senam
lantai, (2) Meningkatkan semangat belajar senam lantai, (3) Mengkolaborasikan seni dengan pendidikan
jasmani, (4) Sebagai motifasi kepada guru untuk kedepannya agar lebih kreatif. Penelitian ini merupakan
penelitian pengembangan dengan metode angket sebagai instrumen penelitian. Populasi pada penelitian
pengembangan ini adalah seluruh siswa kelas IV di MI Gandekan Guwosari Kecamatan Pajangan
Kabupaten Bantul. Data dikumpulkan menggunakan angket dan kemudian data yang diperoleh dianalisis
dan di buat ke dalam bentuk persentase dengan skala kategori tingkat kelayakan produk cover matras
bergambar. Hasil penelitian menunjukan bahwa: (1) tingkat kelayakan produk cover matras berambar
pada tahap validasi ahli mencapai 87% dengan kategori sangat layak. (2) tingkat kelayakan produk cover
matras bergambar pada saat diuji cobakan pada uji coba tahap 1 dengan subyek uji coba sebanyak 6 siswa
mendapatkan nilai 100% dengan kategori sangat layak.  Tingkat kelayakan produk cover matras
bergambar pada saat diuji cobakan pada uji coba tahap 2 dengan subyek uji coba sebanyak 20 siswa
mendapatkan nilai 100% dengan kategori sangat layak. Tingkat kelayakan produk cover matras
bergambar pada saat diuji cobakan pada uji coba tahap akhir dengan subyek uji coba seluruh siswa MI
Gandekan kelas IV yang berjumlah 42 mendapatkan nilai 100% dengan kategori sangat layak.  

Kata kunci: Cover matras bergambar, Senam lantai. dan MI Gandekan.

Abstract
The objectives of this research are: (1) to develop the picture mattress cover in floor gymnastics learning,
(2) to increase the spirit of learning gymnastics floor, (3) Collaborate of art with physical education, (4)
As a motivation to the teacher for the future to be more creative. This research is a development research
with questionnaire method as research instrument. Population in this development research is all fourth
graders in MI Gandekan Guwosari District Pajangan Bantul regency. The data were collected using
questionnaires and then the data obtained were analyzed and made into percentages with the scale of the
feasibility level of the mattress cover product. The results showed that: (1) feasibility level of mattress
cover product berambar at expert validation stage reached 87% with very decent category. (2) the
feasibility level of the mattress cover covering product when tested in the pilot phase 1 trial subjects as
much as 6 students get 100% value with very decent category. Feasibility level of mattress cover covering
product when tested in try out phase 2 with test subjects as many as 20 students get 100% value with very
decent category. The feasibility level of the mattress cover covering product when tested in the final test
with the subjects of the trial of all students of MI Gandekan class IV which amounted to 42 get 100%
value with very decent category.

Keywords: Cover mattress picture, Gymnastics floor. And MI Gandekan.



Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.