PENGEMBANGAN MODUL FISIKA BERBASIS GASING UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN MATERI DAN MINAT BELAJAR PESERTA DIDIK

Rita Sri Mawarni , Suyoso, , Indonesia

Abstract


Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah (1) menghasilkan Modul Fisika berbasis GASING yang layak untuk meningkatkan penguasaan materi dan minat belajar peserta didik, (2) mengetahui besar peningkatan penguasaan materi, dan (3) mengetahui besar peningkatan minat belajar peserta didik. Desain Penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan model 4-D (Define, Design, Develop, dan Desseminate). Subjek pada penelitian ini yaitu Kelas XI IPA SMA N 1 Gamping. Instrumen penelitian di antaranya: RPP, Lembar validasi, angket respon, angket minat belajar, tes penguasaan materi, dan lembar observasi keterlaksanaan RPP. Teknik analisis data terdiri dari teknik analisis validasi instrumen dan analisis hasil. Teknik analisis validitas instrumen menggunakan SBI, Koefisien Alpha Cronbach, Koefisien Reprodusitas dan Koefisien Skalabilitas, sedangkan untuk analisis hasil penelitian menggunakan Normalized gain dan IJA. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa: (1) Modul Fisika berbasis GASING yang telah dikembangkan layak digunakan untuk meningkatkan penguasaan materi dan minat belajar fisika peserta didik dengan kategori baik,(2) peningkatan penguasaan materi sebesar 0,517 dengan kategori sedang, dan (3) peningkatan minat belajar Fisika yaitu 0,15 dengan kategori rendah. Kata kunci: Modul Fisika berbasis GASING, penguasaan materi dan minat belajar. Abstract This research was aimed (1) to produce a suitable Physic Module based on GASING to increase the material command and study interest, (2) to know how much the increase of material command, (3) to know how much the increase study interest. This research design was Research and Development with 4-D model (Define, Design, Develop, and Desseminate). The subject is science 11th grade studentsof 1 Gamping Senior High School. Data-gathering instruments of this research : RPP, validation sheet, response inquiry, study interest inquiry, material command test, and observastion sheet. The technique of data analysis consist of intrument validation analysis and the result of research analysis. Intrument validation analysis used SBI, Alpha Cronbach coefficient, Reprodusity Coefficient, and Skalability Coefficient, while the result of research analysis used Normalized Gain and IJA. The result of this research showed that(1) Physic Module based on GASING suitable with good category to increase the material command and study interest, (2) the increase of students material command is 0,517 with medium category,and (3) the increase of students study interest is 0,15 with low category. Keywords: Physic Module based on GASING, material command and study interest.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.21831/jpf.v7i1.10483

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 E-Journal Pendidikan Fisika



 Our journal is indexed by:


Online ISSN (e-ISSN): 3025-9215

Creative Commons LicenseJurnal Pendidikan Fisika by https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/pfisika/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.