HUBUNGAN SIKAP DALAM MERESPON PERKEMBANGAN DUNIA USAHA BUSANA DI INDONESIA DENGAN MINAT BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII MAN SLEMAN

Arum Indriyani

Abstract


Tingginya tingkat pengangguran dan sempitnya lapangan pekerjaan masih menjadi masalah di Indonesia. Wirausaha merupakan salah satu solusi untuk mengatasi masalah tersebut. Perkembangan dunia usaha busana di Indonesia saat ini sudah cukup maju dibanding beberapa tahun sebelumnya. Sehingga dunia usaha busana memiliki prospek yang bagus untuk dijadikan kegiatan wirausaha. Namun, minat siswa dalam berwirausaha masih cenderung rendah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk membuktikan hubungan antara sikap dalam merespon perkembangan dunia usaha busana di Indonesia dengan minat berwirausaha siswa kelas XII MAN 3 Sleman. Metode penelitian yang digunakan adalah korelasional dengan jenis penelitian kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara sikap dalam merespon perkembangan dunia usaha busana di Indonesia dengan minat berwirausaha siswa kelas XII MAN 3 Sleman.


Keywords


Sikap; Usaha Busana; Minat Berwirausaha

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (1999). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.

Badan Pusat Statistik Republik Indonesia. (2019). Keadaan Angkatan Kerja di Indonesia Februari 2019 (No. Publikasi:

Indah, R.P. (2017). Hubungan Persepsi Siswa Terhadap Industri Busana Dengan Minat Berwirausaha Siswa SMK Negeri 1 Kisaran. Skripsi, tidak dipublikasikan. Universitas Negeri Medan.

McCracken. (1989). Diakses dari http://ajengdelas.blogspot.com/2015/12/ka rya-tulis-ilmiah-selebgram-cilik.html.

Diunduh pada 20 November 2019 pada

pukul 21.30 WIB.

Nurfendah, Y. (2018). Minat Berwirausaha di Bidang Fashion pada Siswa Kelas XI Tata Busana SMK Negeri 2 Godean. Skripsi, tidak dipublikasikan. Universitas Negeri Yogyakarta.

Sabharawati, R. K. B. (2017). Pengaruh Sikap dan Minat terhadap Minat Berwirausaha. Skripsi, tidak dipublikasikan. AMA YPK Yogyakarta.

Suryana. (2001). Kewirausahaan. Jakarta: Penerbit Salemba Empat.

Veciana & Aponte. (2005). University Student’s Attitudes Towards Entrepreneurship: A Two Countries Comparison. International Entrepreneurship and Management Journal 1, 165–182.




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20busana.v11i1.19540

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Fesyen: Pendidikan dan Teknologi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.