PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF MENGGUNAKAN SOFTWARE ADOBE FLASH MATERI PEMBUATAN POLA TUNIK UNTUK SISWA KELAS X TATA BUSANA SMK NEGERI 2 SEWON DEVELOPMENT OF INTERACTIVE LEARNING MEDIA USING ADOBE FLASH SOFTWARE FOR MAKING TUNIC PATTERNS FOR CLASS X STUDENTS OF FASHION DESIGN OF SMK NEGERI 2 SEWON

Inda Sari, Sri Emy Yuli Suprihatin M.Pd

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengembangkan media pembelajaran interaktif menggunakan software
Adobe Flash materi pembuatan pola tunik; 2) mengetahui kelayakan media pembelajaran interaktif materi
pembuatan pola tunik. Jenis penelitian ini adalah Research and Development (R&D) dengan model pengembangan
4D (Define, Design, Develop dan Disseminate). Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan
angket. Validitas instrumen menggunakan validitas konstruk pertimbangan judgment expert dan reliabilitas
instrumen menggunakan rumus Alfa Cronbach. Validasi produk dilakukan oleh ahli materi, ahli media dan siswa.
Hasil penelitian dan pengembangan: 1) menghasilkan produk media pembelajaran interaktif materi pembuatan pola
tunik untuk siswa kelas X Tata Busana SMK Negeri 2 Sewon; 2) kelayakan media pembelajaran interaktif materi
pembuatan pola tunik berdasarkan penilaian ahli materi memperoleh rerata skor 1,00 “layak”, penilaian ahli media
memperoleh rerata skor 0,98 “layak”, penilaian siswa uji coba skala kecil memperoleh rerata skor 3,47 “sangat
layak” dan uji coba skala besar memperoleh rerata skor 3,46 “sangat layak”.
Kata Kunci: Pengembangan, Media Pembelajaran Interaktif, Pola Tunik

This study aims to: 1) develop interactive learning media using Adobe Flash software, the material for
making tunic pattern; 2) to find out the feasibility of interactive learning media for tunic pattern. This type of
research is Research and Development (R&D) with the 4D development model (Define, Design, Develop and
Disseminate). Data collection techniques using observation, interviews and questionnaires. The validity of the
instrument uses construct validity through expert judgment and reliability testing with the Alfa Cronbach formula.
Product validation is carried out by material experts, media experts and students. The results of this research and
development are: 1) producing interactive learning media product for tunic pattern making for class X students of
fashion design at SMK Negeri 2 Sewon; 2) the feasibility of interactive learning media material for making tunic
patterns based on the assessment of material experts got an average score of 1,00 “feasible”, the assessment media
experts got an average score of 0,98 ”feasible”, the assessment of students on small scale trial got an average
score of 3,47“very feasible” and large scale trial got an average score of 3,46 “very feasible”.
Keywords: Development, Interactive Learning Media, Tunic Patterns

 


Full Text:

PDF

References


Arsyad, Azhar. (2017). Media Pembelajaran.

Jakarta: Rajawali Pers.

Daryanto. (2013). Media Pembelajaran:

Perannya Sangat Penting Dalam Mencapai

Tujuan Pembelajaran. Yogyakarta: Gava

Media.

Isroqmi, Asnurul. (2015). Pemilihan Software

Aplikasi Untuk Pembuatan Media

Pembelajaran Interaktif. Jurnal Universitas

PGRI Palembang.

Kuswanto, Joko. (2018). Media Pembelajaran

Berbasis Android Pada Mata Pelajaran

Sistem Operasi Jaringan Kelas XI. Jurnal

Media Infotama. 14, 1, 1858-2680.

Sadiman, Arief S. (2012). Media Pendidikan:

Pengertian, Pengembangan dan

Pemanfaatannya. Depok: Rajawali Pers.

Sukiman. (2012). Pengembangan Media

Pembelajaran. Yogyakarta: PT. Pustaka

Insan Madani, Anggota IKAPI.

Sunyoto, Andi. (2010). Adobe Flash + XML

=Rich Multimedia Application: Sebuah

Integrasi Antara Aplikasi Multimedia dan

Database dalam Menghasilkan Rich

Multimedia Application. Yogyakarta: C.V

Andi OFFSE.

Suryani, Nunuk, dkk. (2018). Media

Pembelajaran Inovatif dan

Pengembangannya. Bandung: PT. Remaja

Rosdakarya.




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20busana.v10i2.17239

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 E-JOURNAL PENDIDIKAN TEKNIK BUSANA - S1