METODE PROBLEM POSING UNTUK MEMPERBAIKI KUALITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA DI JURUSAN TEKNIK PERMESINAN SMKN 2 DEPOK SLEMAN

Andra Setiawan, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia
Sudji Munadi, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan prestasi pembelajaran matematika di Jurusan Teknik Pemesinan SMK Negeri 2 Depok Sleman. Siswa kelas XI dijadikan subjek pada penelitian eksperimen semu ini. Pengumpulan data dilakukan menggunakan tes tertulis. Uji-t digunakan untuk melihat perbedaan peningkatan hasil belajar antara kelompok kontrol dan eksperimen. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat perbedaan signifikan pada hasil belajar kelompok kontrol dan eksperimen. Analisis uji-t terhadap skor post test adalah 2,196 dengan taraf signifikan 5% yang berarti thitung > ttabel. Hal ini membuktikan bahwa metode problem posing meningkatkan prestasi pembelajaran matematika.

These research aimed at increasing learning achievement on mathematics at Mechanical Engineering Department SMKN 2 Depok Sleman. The XI grade students were subjected to this quasi-experimental study. Data were collected using a written test. T-test was used to determine improvement differences in learning outcomes of the control and experimental groups. The research result shows that there is a significant difference in learning outcomes on the control and experiment groups. The t-test analysis on post test score was 2,196 on 5% significance level that means tcalculated > ttable.  It was proved that problem posing method improving mathematics learning achievement.


Keywords


Problem posing, Memperbaiki kualitas, Pembelajaran matematika.; Problem posing, quality improvement, mathematics learning

Full Text:

PDF

References


Annis Isnaini. (2006). Metode Pembelajaran Problem Posing pada kegiatan Pembelajaran ditinjau aktifitas Siswa. Skripsi, tidak dipublikasikan.Yogyakarta.

Echols & Shadily. (1995). Kamus Inggris Indonesia. Jakarta. PT Gramedia.

Edy Yuwantoro. (2005). Perbedaan Prestasi Belajar ditinjau dari penggunaan model Pembelajaran. Skripsi. tidak dipublikasikan. Yogyakarta.

Permendiknas. (2006). Standart Kompetensi Lulusan-Standart Kompetensi Pendidikan (SKL-SP) SMK/MAK. Jakarta: Kemendiknas RI.

Silver, E.A. & Cai, J. (1996). An Analysis of Arithmetic Problem Posing by Middle School Student. Journal for Research in Mathematics Education.

Suhaenah Suparno. (2001). Membangun Kompetensi Belajar. Jakarta: Direktorat Jendral Pemdiknas.




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20mesin.v2i4.3397

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin