PELAKSANAAN PENDIDIKAN KARAKTER PADA MATA PELAJARAN CNC KELAS XII TEKNIK PEMESINAN SMKN 2 PENGASIH
Syukri FAW, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pendidikan karakter pada mata pelajaran CNC di SMKN 2 Pengasih. Sampel penelitian deskriptif kuantitatif ini adalah 62 siswa kelas XII Program Studi Teknik Pemesinan. Data dikumpulkan dengan observasi, wawancara, dan angket. Teknik analisa data yang digunakan (1) reduksi data, (2) penyajian data, (3) kategorisasi data. Angket diuji validitasnya dengan expert judgment dan analisis butir, kemudian diuji reliabilitasnya dengan metode Alpha Cronbach. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai-nilai karakter yang dikembangkan pada mata pelajaran CNC adalah: disiplin, semangat, kejujuran, rasa ingin tahu, dan gemar membaca. Langkah-langkah penerapan pendidikan karakter meliputi perencanaan, pelaksanaan dalam pembelajaran, dan evaluasi. Pelaksanaan pendidikan karakter sudah berjalan baik dengan persentase pencapaian 62, 9%.
This study aimed at knowing character education implementation on CNC subject at SMKN 2 Pengasih. The quantitative descriptive research samples were all of 62 students of XII grade machining technique program. Data were collected using (1) data reduction, (2) data presentation, (3) data categorization. The questionnaire validity was tested by judgment expert and items analysis, after that it's reliability tested with Alpha Cronbach method. The study result shows that character values developed on CNC subject were discipline, spirit, honesty, curiosity, and likes to read. Character education implementation steps consist of planning, execution on learning and evaluation. Character education has been implemented well with the achievement percentage of 62, 9%.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Depdiknas. (2003). Undang- Undang Sisdiknas Pasal 15 No. 29 Tahun 2003, tentang Sekolah Menengah Kejuruan.
Ganes Gunansyah. (2010). Integrasi Pendidikan Nilai dalam Membangun Karakter Siswa di Sekolah Dasar. Diakses dari http:-//edukasi. kompasiana. com. Tanggal 15 Agustus 2013.
Hafez Al Asad. (2013). Pendidikan Karakter pada Siswa Kelas XI Program Keahlian Teknik Gambar Bangunan di SMKN 2 Depok Kabupaten Sleman. Skripsi, tidak dipublikasikan Universitas Negeri Yogyakarta
Novan Ardy Wiyani. (2012). Manajemen Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Pedagogia.
Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rhineka Cipta.
Sutarmi. (2012). Rayakan Kelulusan, Pelajar Malah Tawuran. Diakses tanggal 15 Agustus 2013 dari http://bisniskeuangan. kompas.com/read/komentar/2012/05/26/13581176/Rayakan. Kelulusan. Pelajar. Malah. Tawuran.
Suyanto. (2011). Urgensi Pendidikan Karakter. Diakses tanggal 3 Agustus 2011 dari http://www. mendikdasmen. depdiknas. go. id/web/pages/urgensi. html.
Wahyu Mustaqim. (2013). Pengaruh Penerapan Pendidikan Karakter di Sekolah terhadap Perilaku Akademik Siswa Kelas XI Teknik Komputer Jaringan di SMK Piri 1 Yogyakarta. Skripsi, tidak dipublikasikan Universitas Negeri Yogyakarta.
DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20mesin.v2i4.3396
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin