IMPLEMENTASI LESSON STUDY UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS, MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR PADA PELAJARAN TEKNOLOGI MEKANIK KELAS X SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

Sholhan Efendy, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia
Widarto -, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia

Abstract


Implementasi Lesson Study ini bertujuan untuk meningkatkan aktivitas, motivasi dan prestasi belajar pada mata pelajaran Teknologi Mekanik kelas X Jurusan Teknik Pemesinan SMK Muhammadiyah Prambanan. Penelitian dilakukan pada kelas X TP A yang berjumlah 32 siswa. Metode pengumpulan data menggunakan angket motivasi, lembar aktivitas dan hasil belajar. Teknik analisis data menggunakan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian: Rata-rata aktifitas belajar pada pra tindakan sebesar 46.56 pada siklus I naik menjadi 69.06 dan pada siklus II naik menjadi 80.93. Sedangkan rata-rata motivasi belajar siswa yang semula pada pra tindakan sebesar 67.06 pada siklus I naik menjadi 73.96 dan pada siklus II naik menjadi 81.75. Sedangkan nilai rata-rata hasil belajar yang semula pada siklus I sebesar 67.5 naik pada siklus II menjadi 90.

The implementation of Lesson Study were aimed to improve the activeness, motivation and academic achievement in the subjects of Mechanical Technology on class X students’ of Machining Department at SMK Muhammadiyah Prambanan. This research were carried out on the 32 students of class X TP A. Data were collected using questionnaire, activity sheets, and learning outcomes. The data were analyzed using quantitative-descriptive methods. The analysis results were the average students’ learning activeness on pre-treatment was 46.56; and then increased to 69.06 and to 80.93 in the first and second cycle, respectively. The average student motivation on pre-treatment was 67.06; and then increased to 73.96 and to 81.75 in the first and second cycle, respectively. The average learning outcome was 67.5 in the first cycle and then increased to 90 in the second cycle.


Keywords


Aktivitas, Motivasi belajar, Prestasi belajar, Lesson Study; Lesson study, activeness, motivation, learning outcome, mechanical technology

Full Text:

PDF

References


Daryanto. 2010. Belajar dan Mengajar. Jakarta: Yrama Widya.

Ika Rudiharti (2009). Peningkatan prestasi belajar melalui pembelajaran berbasis Lesson Study kelas VII di MTsN ngemplak. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

Muchtar Abdul Karim. (2006). Apa, Mengapa, dan bagaimana Lesson Study. (Malang: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Malang.

Rusman. (2001). Model-Model Pembelajaran. Depok. PT Raja Grafindo Persada.

Sudiana. (2009). Penerapan Lesson Study Berbasis Sekolah Untuk Meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa kelas X penjualan pada mata diklat melakukan negoisasi di SMK PGRI 02 Malang. Skripsi. Universitas Negeri Malang.

Sudjana. (2010). Strategi Pembelajaran. Bandung: Falah Production.

Sugiyono. (2012). Stastitika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sujati. (2000). Diklat Penelitian Tindakan Kelas. Yogyakarta: UNY.

Sulistyo-Basuki. 2006. Metode Penelitian. Jakarta: Wedatama Widya Sastra dan

Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia.

UU Nomor 20 tahun 2005 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Diakses tanggal 20 Februari 2015 dari http://www.slideshare.net/srijadi/uu-no-20-2005-sistem-pendidikan-nasional.




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20mesin.v3i7.3327

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin