PENGARUH KEMUDAHAN PENGGUNAAN, KEGUNAAN, PERSEPSI RISIKO, DAN KENYAMANAN TERHADAP SIKAP KONSUMEN DALAM BELANJA ONLINE (STUDI PADA TOKO ONLINE LAZADA.COM)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) pengaruh kemudahan penggunaan terhadap sikap konsumen konsumen dalam belanja online pada toko online Lazada.com, (2) pengaruh kegunaan terhadap sikap konsumen dalam belanja online pada toko online Lazada.com, (3) pengaruh persepsi risiko terhadap sikap konsumen dalam belanja online pada toko online di Lazada.com, (4) pengaruh kenyamanan terhadap sikap konsumen dalam belanja online pada toko online Lazada.com, dan (5) pengaruh kemudahan penggunaan, kegunaan, persepsi risiko dan kenyamanan terhadap sikap konsumen dalam belanja online pada toko online Lazada.com. Penelitian ini merupakan penelitian survei. Populasi pada penelitian ini adalah pengguna internet di Kota Yogyakarta. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 200 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan menggunakan kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisa yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) terdapat pengaruh positif kemudahan penggunaan terhadap sikap konsumen dalam belanja online (studi pada toko online Lazada.com); (2) terdapat pengaruh positif kegunaan terhadap sikap konsumen dalam belanja online (studi pada toko online Lazada.com; (3) terdapat pengaruh positif persepsi risiko terhadap sikap konsumen dalam belanja online (studi pada toko online Lazada.com); (4) terdapat pengaruh positif kenyamanan terhadap sikap konsumen dalam belanja online (studi pada toko online Lazada.com); (5) dan terdapat pengaruh kemudahan penggunaan, kegunaan, persepsi risiko dan kenyamanan secara bersama-sama terhadap sikap konsumen dalam belanja online (studi pada toko online Lazada.com).
Kata kunci: Kemudahan Penggunaan, Kegunaan, Persepsi Risiko, Kenyamanan, Sikap Konsumen
Full Text:
PDFReferences
Amalia, Nunut dan Saragih G.S. (2013). Analisis Pengaruh Karakter Individual, Respon Afeksi, dan Respon Kognisi terhadap Intensi Menonton Film Indonesia dan Film Asing di Bioskop. Jurnal. Jakarta: Universitas Indonesia.
Azwar, S. (2000). Sikap Manusia: Teori dan Pengukuran. Yogyakarta: Liberty.
Cahyo, Wanandi Yoso Hanur. (2014) Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan, Keamanan, Kepercayaan, dan Kemudahan Penggunaan terhadap Penggunaan Online Banking pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Skripsi. Yogyakarta: FE UNY.
Davis FD, Bagozzi RP, Warshaw PR. (1989) User acceptance of computer technology: A comparison of two theoretical models. Manage. Sci
Davis, F.D., (1989). Perceived usefulness, perceived ease of use, and user acceptance of information technology. MS Quarterly (online), Vol. 13 Iss. 3, pg. 318
Forsythe S.M., dan B Shi. (2003). Consumer Patronage and Risk Perceptions in Internet Shopping. Journal of Business Research.
Ghozali, Imam. (2005). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Edisi Ketiga. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Ghozali, Imam. (2006). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS. Cetakan Keempat. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Hair et al. (2010). Multivariate Data Analysis, Seventh Edition. Pearson Prentice Hall.
http://tekno.liputan6.com/read/2268928/ke mbali-terjerat-kasus-penipuan- online- ini-jawaban-lazada
https://news.detik.com/suara-pembaca/d- 3574238/waspada-penipuan- melalui- website-bazar- lazadacom
https://news.detik.com/suara-pembaca/d-3547185/pesanan-lazada-dibatalkan- sepihak-refund-lama
Jain et al. (2014). Consumer Behaviour towards Online Shopping: An Empirical Study from Delhi. IOSR-JBM. 16, 65-72.
Juniwati. (2014). Influence of Perceived Usefulness, Ease of Use, Risk on Attitude and Intention to Shop Online. European Journal of Business and Management. Vol 6.
Khomalasari, Devi Ida. (2015). Pengaruh Persepsi Manfaat, Persepsi Kemudahan Penggunaan Terhadap Layanan Mobile Banking Melalui Sikap Sebagai Intervening (Studi Kasus Nasabah Bank BCA Di Wilayah Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat). Skripsi. Jakarta: Universitas Esa Unggul.
Kominfo.go.id (Diakses pada tanggal 8 maret 2017)
Mulyana, Yusuf Fitra. (2016). Pengaruh Kepercayaan, Persepsi Risiko, Dan Keamanan Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Toko Online (Studi Pada Toko Online OLX.Co.id). Skripsi. Yogyakarta: FE UNY.
Oglethorpe, J. E and Monroe, B. K., (1994), Determinant of Perceived Health and Safety Risk of Selected Hazardous Product and Activities, Journal of Consumer Research, No.28
Pavlou, P A. (2003). Consumer Acceptance of Electronic Commerce: Integrating Trust and Risk with The Technology Acceptance Model. International Journal of Electronic Commerce. Volume 7 (3), pp. 69– 103.
Putro, Haryo Bismo. dan Haryanto, Budhi. (2015). Factors Affecting Purchase Intention of Online Shopping in Zalora Indonesia. British Journal of Economics, Management & Trade
Robbins, Stephen. (2006). Perilaku Organisasi. Jakarta: PT Indeks. Kelompok Gramedia
Rositasari, M., (2016). Pengaruh Kepercayaan, Persepsi Risiko, Persepsi Kemudahan, dan Persepsi Manfaat terhadap Sikap Pembelian Produk Fashion melalui Online Shop (Studi pada Pengguna Facebook di Indonesia). Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB.
Schiffman, Leon G. dan Lesli Lazar Kanuk. (2000). Consumer Behavior, 7th Edition. Upper Saddle River. New Jersey: Prentice Hall Inc
Sidharta, Iwan. dan Sidh, Rahmawati. (2014). Pengukuran Persepsi Manfaat dan Persepsi Kemudahan terhadap Sikap serta Dampaknya atas Penggunaan Ulang Online Shopping pada E- Commerce. Jurnal Computer dan Bisnis. 2, 92-100.
Soclab.co (Diakses pada tanggal 8 maret 2017)
Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kunatitatif Kualitatif dan R&D. Bandung. Alfabeta.
Sugiyono. (2010) Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sularso, RA. (2012). Pengaruh Kemudahan Penggunaan dan Manfaat terhadap Sikap dan Niat Pembelian Online (Studi pada Pembelian Batik di Jawa Timur). Jurnal Maskipreneur. Vol. 1. hal 17-32.
Sultan, Muhammad Umar, dan MD Nasir Udin. (2011). Consumers’ attitude towards online shopping. MBA Thesis. Business Administrattion. Uppsala University. Visby.
Suresh, A.M., dan Shashikala R. (2011). Identifying Factors of Consumer Perceived Risk towards Online Shopping in India. IPEDR. 12. hal.336-341
Ulumiyah et al. (2016). Analisis Pengaruh WOM, Penglaman Belanja Online, Persepsi Kemudahan dan Persepsi Risiko terhadap Minat Belanja Online Melalui Sikap Belanja Online (Studi pada Toko Online Store Elzatta Hijab). Jurnal Sains Pemasaran Indonesia. 15, 107- 118.
Wicaksono, Satrio. “Kemajuan IT Pengaruhi Pola Perilaku Konsumen”. 17 Maret 2017.http://Berita.suaramerdeka.co m/perkembangan-teknologi- pengaruhi-pola-perilaku- konsumen/. (Diakses pada tanggal 20 maret 2017)
Widiartanto, Yoga Hastyadi. “2016, Pengguna Internet di Indonesia Capai 132 Juta”. 24 Oktober 2016. http://tekno.kompas.com/read/2016/1 0/24/15064727/2016.penggun a.inter net.di.indonesia.capai.132.juta. (Diakses pada tanggal 8 maret 2017)
Widiyanto, Ibnu dan Prasilowati, Sri Lestari. (2015). Perilaku Pembelian Melalui Internet. JMK. 17 (2). 109-112.
Refbacks
- There are currently no refbacks.