ANALISIS FAKTOR PENJELAS FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

Theresia Natalia Sabu Suma Tukan,

Abstract


Identifikasi kondisi Financial Distress merupakan satu hal penting bagi perusahaan untuk mengantisipasi kebangkrutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Rasio Likuiditas, Rasio Leverage, dan Rasio Manajemen Aset terhadap Financial Distress pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode tahun 2013-2015. Populasi penelitian meliputi seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode tahun 2013-2015. Teknik pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling. Sampel penelitian berjumlah 22 perusahaan. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi logistik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Rasio Likuiditas yang diproksikan dengan Current Ratio tidak berpengaruh terhadap Financial Distress. Rasio Leverage yang diproksikan dengan Debt Ratio tidak berpengaruh terhadap Financial Distress. Rasio Manajemen Aset yang diproksikan dengan Total Asset Turnover Ratio berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Financial Distress.

 

Kata Kunci: Financial Distress, Rasio Likuiditas, Rasio Leverage, dan Rasio Manajemen Aset

 


Full Text:

PDF

References


Altman, E.I. (1968). Financial Ratios, Discriminant Analysis, and The Prediction of Corporate Bankruptcy. [Versi elektronik]. The Journal of Finance Vol.23

Saleh, Amir & Sudiyatno, Bambang. (2013). Pengaruh Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Probabilitas Kebangkrutan Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI . [Versi elektronik]. Dinamika Akuntansi, Keuangan, dan Perbankan, Mei 2013, hal 82-91 Vol.2 no.1

Brealey, R.A, Myers, S.C, & Marcus, A.J. (2008). Dasar-Dasar Manajemen

Keuangan Perusahaan Jilid 2 (5^rd ed). (Terjemahan Bob Sabran), Jakarta: Erlangga. (Edisi asli diterbitkan tahun 2007 oleh The McGraw-Hill Companies,Inc)

Brigham, E.F & Daves, P.R. (2004). Intermediate Financial Management (8^rd ed). USA: South-Western

Brigham, E.F & Houston, J.F. (2010). Dasar Dasar Manajemen Keuangan Buku 1 (〖11〗^rd ed). (Terjemahan Ali Akbar Yulianto), Jakarta: Salemba Empat. (edisi asli diterbitkan tahun 2007 oleh Cengage Learning Asia Pte Ltd)

Brigham, E.F & Houston, J.F. (2011). Dasar Dasar Manajemen Keuangan Buku 2 (〖11〗^rd ed). (Terjemahan Ali Akbar Yulianto), Jakarta: Salemba Empat. (edisi asli diterbitkan tahun 2007 oleh Cengage Learning Asia Pte Ltd)

Husnan, Suad. (2013). Manajemen Keuangan Teori dan Penerapan (Keutusan Jangka Pendek) Buku 2. Yogyakarta: BPFE

Liana, Deny & Sutrisno. (2014). Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur. [Versi elektronik]. Jurnal Manajemen dan Bisnis Vol 1 No.2 Tahun 2014 Universitas Islam Indonesia

Emery, D.R, Finnerty, J.D, & Stowe, J.D. (2007). Corporate Financial Management (3^rd ed). New Jersey: Pearson Education, Inc

Hapsari, Evanny Indri. (2012). Kekuatan Rasio Keungan Dalam Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur di BEI. [Versi elektronik]. Jurnal Dinamika Manajemen.

Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 19. Semarang: Universitas Diponegoro

Mas’ud, Imam & Srengga, Reva Maymi. (2012). Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di BEI. Jurnal Akuntansi Universitas Jember. Diambil pada tanggal 29 Oktober 2016 dari

http://jurnal.unej.ac.id/index.php/JAUJ/article/view/1255

Fahmi, Irham. (2012). Analisis Kinerja Keuangan. Bandung: Alfabeta

Jumingan. (2006). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Bumi Aksara

Kasmir. (2010). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers

Almilia, Luciana Spica & Kristijadi, Emanuel. (2003). Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Kondisi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Jakarta. [Versi elektronik]. Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia (JAAI) Vol. 7 No. 2, Desember 2003

Hidayat, Muhammad Arif & Meiranto, Wahyu. (2014). Prediksi Financial Distress Perusahaan Manufaktur Di Indonesia. . [Versi elektronik]. Diponegoro Journal Of Accounting, 2014, hal 1-11 Vol.3 no 3

Krisnayanti, Ni Wayan & Ni Kt. Lely A. Merkusiwati. (2014). Pengaruh Mekanisme Corporate Governance, Likuiditas, Leverage, dan Ukuran Perusahaan pada Financial Distress. [Versi elektronik]. E-Jurnal Akuntansi

Unversitas Udayana 7.1 (2014): 93-106

Ross, S.A, Westerfield, R.W, & Jordan, B.D. (2009). Modern Financial Management (8^rd ed). New York: The McGraw-Hill Companies,Inc

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. (2012). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Hadi, Syamsul & Anggraeni, Atika. (2008). Pemilihan Prediktor Delisting Terbaik (Perbandingan Antara The Zmijewski Model, The Altman Model, Dan The Springate Model). [Versi elektronik]. Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia (JAAI)Vol 12, No 2 (2008)

Bodroastuti, Tri. (2009). Pengaruh Struktur Corporate Governance terhadap Financial Distress. [Versi elektronik]. Jurnal Ilmu Ekonomi ASET Vol 11, No 2 (2009)

Widarjo, Wahyu & Setiawan, Doddy. (2009). Pengaruh Raio Keuangan Terhadap Kondisi Financial Distress Perusahaan Otomotif. [Versi elektronik]. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi Vol. 11 no. 2, Agustus 2009,hlm.107-119 Universitas Sebelas Maret

Wild, J.J, K.R Subramanyam, & Halsey, R.F. (2005). Analisis Laporan Keuangan Buku 2 (8^rd ed). (Terjemahan Yanivi S. Bachtiar & S. Nurwahyu Harahap), Jakarta: Salemba Empat.(Edisi asli diterbitkan tahun 2004 oleh The McGraw-Hill Companies,Inc)

www.idx.co.id


Refbacks

  • There are currently no refbacks.