HUBUNGAN MINAT MEMBACA DENGAN PRESTASI BELAJAR DALAM MATA PELAJARAN IPS DI SMP NEGERI 1 MINGGIR

Farhani Riska Septia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan minat membaca dengan prestasi belajar pada mata pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Minggir. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII dan VIII di SMP Negeri 1 Minggir dengan jumlah 446 siswa. Teknik analisis data menggunakan statistik deskriptif. Untuk uji prasyarat data menggunakan uji normalitas dan uji linearitas, sedangkan untuk uji hipotesis menggunakan korelasi Pearson dengan bantuan software IBM SPSS Version 20 for Windows. Hasil penelitian ini menujukkan terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara minat membaca siswa dengan prestasi belajar mata pelajaran IPS di SMP Negeri 1 Minggir, dibuktikan dengan hasil nilai Sig. (2-tailed) pada minat membaca IPS sebesar 0,000 dan pada prestasi belajar mata pelajaran IPS sebesar 0,000 keduanya < 0,05. Hubungan minat membaca IPS terhadap prestasi belajar mata pelajaran IPS diperoleh sebesar 5,8%, sedangkan 94,2% dipengaruhi oleh faktor lain. Jadi, semakin tinggi minat membaca siswa maka semakin tinggi pula prestasi belajar mata pelajaran IPS yang didapatkan oleh siswa.

References


Ahmadi, A. & Supriyono, W. (1991). Psikologi belajar. Jakarta: Rineka Cipta.

Anderson, L.W., & Krathwohl, D.R. (2014). Kerangka landasan untuk pembelajaran, pengajaran, dan asesmen revisi taksonomi pendidikan bloom. (Terjemahan Agung Prihantoro). Yogyakarta: Pustaka Pelajar. (Edisi asli diterbitkan tahun 2001 oleh Pearson Education, Inc by Addison Wesley Longman, Inc).

Azwar, S. (2006). Penyusunan skala psikologi. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Budiwati, B.H., Mulyani, E.T., Handayani, F., et al. (2015). Budaya baca di era digital. Yogyakarta: Lembaga Ladang Kata.

Hidayat, H., & Aisah, S. (2013). Read interest co-relational with student study performance in IPS subject grade IV (four) in state elementary school 1 Pagerwangi Lembang. International Journal of Scientific & Technology Research, 2(1), 101–114.

Maharani, O. D., Laksono, K., & Sukartiningsih, W. (2017). Minat baca anak anak di kampoeng baca Kabupaten Jember. Jurnal Review Pendidikan Dasar: Jurnal Kajian Pendidikan dan Hasil Penelitian, 3, 320 – 328.

Marlina, N.A., & Ardiyaningrum, M. Hubungan minat membaca dengan prestasi belajar IPS Kelas III SD Karanggayam. Literasi Jurnal Ilmu Pendidikan, Volume XII, No. 1 2021 (2).

Nurhadi. (2016). Teknik membaca. Jakarta: Bumi Aksara.

Pierce, W. D., & Cheney, C. D. (2004). Behavior analysis and learning. Lawrence Erlbaum Associates.

Prasetyono, D. S. (2008). Rahasia mengajarkan gemar membaca pada anak sejak dini. Yogyakarta: Diva Press.

Purwanto, N. (2003). Psikologi pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya Offset.

Purwanto. (2016). Evaluasi hasil belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar.

Sapriya. (2011). Pendidikan IPS. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Slameto. (2010). Belajar dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sutarsyah, C. (2015). Reading theory and practice. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Syafi’i, A., Marfiyanto, T., & Rodiyah, S.K. (2018). Studi tentang prestasi belajar siswa dalam berbagai aspek dan faktor yang mempengaruhi. Jurnal Komunikasi Pendidikan, 2, 2, 115-123.

Tabrani, R., Kusdiar, A., & Arifin, Z. (1992). Pendekatan dalam proses belajar mengajar. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Utami, L.D. Tingkat literasi indonesia di dunia rendah, ranking 62 dari 70 negara. (22 Maret 2021). Tribunnews.com, hal 1-2.

Wicaksana, G. (2011). Buat anakmu gila baca! Yogyakarta: Bukubiru.

Wong, O.K., & Casing, D.M. (2010). Equalize student achievement. United Kingdom: Association of School Business Officials International.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 Our Journal Indexing and Abstracting by:

_________________________________________________________________________________________

Google Scholar / Google Cendekia by AsikBelajar - AsikBelajar.Com