MANAJEMEN PERENCANAAN STADION MANDALA KRIDA SEBAGAI SARANA PRASARANA OLAHRAGA PENDIDIKAN, PRESTASI, REKREASI, DAN BISNIS DI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Abstract
Stadion Mandala Krida belum bisa memenuhi kebutuhan sendiri sehinga masih mengandalkan anggaran
pendapatan belanja daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen perencanaan (planning)
yang diterapkan pengelola Stadion Mandala Krida sebagai sarana prasaran olahraga pendidikan, prestasi,
rekreasi dan bisnis di Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan
pendekatan kualitatif melalui metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sampel dari penelitian ini
yaitu kepala bidang olahraga, pengelola lapangan dan kepala proyek pembangunan. Keabsahan data
dilakukan dengan ketekunan, triangulasi teknik dan menggunakan bahan referensi. Teknik analisis yang
digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif dengan model reduksi data, sajian data, dan
penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian belum ditemukan konsep manajemen perencanaan
formal dan tertulis. Konsep perencanaan masih pada aspek perawatan rumput dan mengatur jadwal
pemakaian. Perencanaan pada tahap renovasi pembangunan merupakan prioritas utama agar dapat
digunakan untuk event nasional maupun internasional.
Kata kunci: Manajemen , perencanaan , stadion.
Abstract
Mandala Krida Stadium has not been able to meet its own needs so it still relies on regional
expenditure budget. This study aims to determine the planning management applied by the managers of
Mandala Krida Stadium as a means of sports education, achievement, recreation and business in
Yogyakarta Special Region. This research is descriptive research with qualitative approach through
observation method, interview, and documentation. The sample of this research is head of sports field, field
manager and head of development project. The validity of the data is done with persistence, triangulation
techniques and using reference materials. The analysis technique used in this research is qualitative
analysis with data reduction model, data presentation, and conclusion. Based on the results of research,
the formal and written concept of planning management has not been found. The concept of planning is
still on the aspect of lawn care and setting of usage schedule. Planning at the stage of development
renovation is a top priority to be used for national and international events.
Keywords: Management, planning, stadium
pendapatan belanja daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manajemen perencanaan (planning)
yang diterapkan pengelola Stadion Mandala Krida sebagai sarana prasaran olahraga pendidikan, prestasi,
rekreasi dan bisnis di Daerah Istimewa Yogyakarta. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan
pendekatan kualitatif melalui metode observasi, wawancara, dan dokumentasi. Sampel dari penelitian ini
yaitu kepala bidang olahraga, pengelola lapangan dan kepala proyek pembangunan. Keabsahan data
dilakukan dengan ketekunan, triangulasi teknik dan menggunakan bahan referensi. Teknik analisis yang
digunakan dalam penelitian ini adalah analisis kualitatif dengan model reduksi data, sajian data, dan
penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian belum ditemukan konsep manajemen perencanaan
formal dan tertulis. Konsep perencanaan masih pada aspek perawatan rumput dan mengatur jadwal
pemakaian. Perencanaan pada tahap renovasi pembangunan merupakan prioritas utama agar dapat
digunakan untuk event nasional maupun internasional.
Kata kunci: Manajemen , perencanaan , stadion.
Abstract
Mandala Krida Stadium has not been able to meet its own needs so it still relies on regional
expenditure budget. This study aims to determine the planning management applied by the managers of
Mandala Krida Stadium as a means of sports education, achievement, recreation and business in
Yogyakarta Special Region. This research is descriptive research with qualitative approach through
observation method, interview, and documentation. The sample of this research is head of sports field, field
manager and head of development project. The validity of the data is done with persistence, triangulation
techniques and using reference materials. The analysis technique used in this research is qualitative
analysis with data reduction model, data presentation, and conclusion. Based on the results of research,
the formal and written concept of planning management has not been found. The concept of planning is
still on the aspect of lawn care and setting of usage schedule. Planning at the stage of development
renovation is a top priority to be used for national and international events.
Keywords: Management, planning, stadium
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)Refbacks
- There are currently no refbacks.