EFEKTIVITAS MODEL KONSELING SPICC UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANAK USIA DINI

Filastri Kurniasari,

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektivitas model konseling Sequentially Planned Integrative Counselling for Children dalam meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak usia dini di TK Al I’dad An Nuur. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif menggunakan metode kuasi eksperimen. Pemilihan subyek menggunakan teknik purposive. Metode penggumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Analisis data menggunakan uji hipotesis. Analisis hipotesis menggunakan uji beda Wilcoxon melalui program SPSS 23.  Hasil penelitian menunjukkan model konseling SPICC efektif untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak usia dini. Hal ini ditunjukkan dari hasil Exact Sig. (1-tailed) 0.00<a=5% pada taraf signifinkansi 5% dan peningkatan rata-rata rangking pre-test dan post-test dari 0.00 menjadi 13.25 pada keempat aspek kemampuan komunikasi interpersonal. Hal ini berarti model konseling SPICC efektif untuk meningkatkan kemampuan komunikasi interpersonal anak usia dini di TK Al I’dad An Nuur.

 

Kata kunci: model spicc, komunikasi interpersonal anak usia dini

 

Abstract

This research aims to determine the effectiveness of Sequentially Planned Integrative Counselling for Children model in increasing early childhood interpersonal communication skills in Kindergarten Al I'dad An Nuur. This research is quantitative using quasi-experiment. Selection of subjects are using the purposive technique. Data collection methods using observation and interview. Data analysis using hypothesis test. Hypothesis analysis using Wilcoxon different test through SPSS 23 program. The results show that the SPICC counselling model is effective for increasing interpersonal communication skills of early childhood. This is shown from the Exact Sig results. (1-tailed) 0.00 <a = 5% at a significance level of 5% and an increase in pre-test and post-test mean rank  from 0.00 to 13.25 in four aspects of interpersonal communication skills. Summed that, the SPICC counselling model is effective for increasing interpersonal communication skills of early childhood in Kindergarten Al I'dad An Nuur.

 

Keyword: spicc model (s), early childhood interpersonal communication (s)


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.