MOTIF PENGGUNAAN GANJA PADA REMAJA DI KABUPATEN NGAWI

Herlambang Pandu Siwi,

Abstract


Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan tentang motif penggunaan ganja pada remaja. Pendekatan penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian survey kualitatif. Pemilihan subjek penelitian menggunakan teknik purposive sampling, dan dipilih empat subjek penelitian yaitu remaja pengguna ganja. Metode pengumpulan data menggunakan wawancara. Teknik analisis data menggunakan reduksi data, display data, lalu kesimpulan. Uji keabsahan data menggunakan teknik triangulasi data, yaitu triangulasi sumber. Hasil penelitian menunjukan bahwa motif penyebab penggunaan ganja pada remaja di Kabupaten Ngawi beragam meliputi kurangnya pengawasan dari orang tua dan keadaan keluarga yang tidak akur atau harmonis mendorong remaja memakai ganja. Berikutnya lingkungan merupakan hal yang didapat setelah keluarga, remaja akan mudah terpengaruh jika teman, keluarga dan lingkungan tempat tinggalnya tidak mendukung untuk bertindak baik. Remaja memakai ganja pertama kali didorong oleh rasa ingin tahu dan ikut ikutan teman. Dan yang terakhir adalah ketidaktahuan tentang bahaya ganja yang dapat menimbulkan banyak sekali dampak negatif yang bisa berakibat fatal, seperti ketidaktahuan efek negatif ganja terhadap fisik, mental, moral, masa depan, kehidupan bermasyarakat dan juga agama.

 

Kata kunci : remaja, motif, ganja

 

Abstract

The purpose of this study was to describe the motives for using marijuana in adolescents. This research approach uses a qualitative approach with qualitative survey research. The selection of research subjects using purposive sampling technique, and selected four research subjects, namely teenagers using marijuana. Methods of data collection using interviews. Data analysis techniques use data reduction, data display, then conclusions. The validity test of the data uses data triangulation techniques, namely source triangulation. The results showed that the motives for the use of marijuana in adolescents in Ngawi District varied, including a lack of supervision from parents and a family situation that did not get along or harmoniously encouraged teenagers to use marijuana. Next, the environment is something that is obtained after the family, adolescents will be easily affected if their friends, family and neighborhood do not support to act well. Teenagers using marijuana were first encouraged by curiosity and followed by friends. And the last is ignorance about the dangers of marijuana which can cause a lot of negative impacts that can be fatal, such as ignorance of the negative effects of marijuana on physical, mental, moral, future, social life and religion.

 

Keyword: teenager, motives, marijuana


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.