ANALISIS COST-BENEFIT PENGEMBANGAN PANTAI NGEDAN GUNUNGKIDUL DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Desi Suharyanti, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai kelayakan dari pengembangan Pantai Ngedan serta menganalisis dampak pengembangan Pantai Ngedan dari segi manfaat dan biayanya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Populasi pada penelitian ini adalah Pengurus serta anggota POKDARWIS Pantai Ngedan. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis biaya manfaat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai cost-benefit pengembangan Ngedan selama 4 tahun umur investasi adalah sebagai berikut: (1)nilai Net Present Value (NPV) sebesar Rp 1.458.836.463>0, (2)nilai Interal Rate of Return sebesar 22,236553% , yang dimana lebih besar dari suku bunga tertinggi 7%, dan (3)nilai Benefit Cost Ratio  yang didapatkan 1,057537. Nilai BCR 1,057537>1. Berdasarkan nilai tersebut pengembangan Pantai Ngedan dinyatakan bermanfaat.

 


Keywords


pengembangan pantai, cost benefit analyisi, IRR, NPV, CBR

Full Text:

PDF

References


Dinas Pariwisata Prov. DIY. (2015). Statististik Kepariwisataan 2015. Dinas Pariwisata Prov. DIY: Yogyakarta. Dwitanti, W. H. & Retno I., (2013). Analisa Manfaat Biaya Proyek Pembangunan Taman Hutan Raya (Tahura) Bunder Daerah Istimewa Yogyakarta, Jurnal teknik POMITS, Vol. 1, No. 1, 2013: 1-5. Mangkoesoebroto, G.. (1994). Ekonomi Publik. Yogyakarta: BPFE. Subekti, S. (1999). Kiat Bermain Saham. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Nazir, M. (2005). Metode Penelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia. Pindyick, R. S. & Daniel L. R. (2014). Mikroekonomi Edisi 8. Jakarta: Penerbit Erlangga. Reksodriprodjo, S. & Pradono. (1988). Ekonomi Sumber Daya Alam dan Energi edisi kedua. Yogyakarta: BPFE. Soeharto, I. (1999). Manajemen Proyek: dari Proyek Konseptual Sampai Operasional Jilid I & II. Jakarta: Erlangga. Sorotgunungkidul. (2014). Pembenahan Institusi Desa Wisata, 2015 Harus Kelar. Diakses 10 Oktober 2016 dari http://www.sorotgunungkidul.com/berita-gunungkidul-7005-pembenahan-institusi-desa-wisata-2015-harus-kelar.html Spillane, J. J. (1987). Ekonomi Pariwisata Sejarah dan Konsepnya. Yogyakarta: Kanisius. Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Bisnis. Bandung: CV Alfabeta. Suparmoko, M. (1989). Ekonomi Sumberdaya Alam dan Lingkungan. Yogyakarta: BPFE. Wahab, S. (1996). Manajemen Kepariwisataan (Terjemahan Frans Gombang). Jakarta: Pratdya Paramita. (Edisi asli diterbitkan tahun 1976 oleh Turin Tourusm Management. Tourism International Press)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.