FAKTOR-FAKTOR SOSIOLOGIS DAN POLITIS PENERBIT OAK DAN OCTOPUS SEBAGAI PENERBIT BUKU SASTRA

Faruqi Faruqi,

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) sistem pemilihan buku
astra di Penerbit Oak dan Penerbit Octopus, (2) faktor-faktor sosiologis yang
mendasari penerbitan suatu buku di Penerbit Oak dan Penerbit Octopus, dan (3)
ubungan politis antara penerbit dengan penulis, penerjemah dan distributor di
enerbit Oak dan Penerbit Octopus.
Penelitian ini termasuk penelitian deskriptif kualitatif dan merupakan jenis
enelitian pustaka dan lapangan. Penelitian ini menggunakan analisis sosiologi
astra dan lebih spesifik mengarah kepada sosiologi penerbitan. Fokus utama
enelitian ini yaitu memperlihatkan sistem seleksi naskah, faktor-faktor sosiologi
iterbitkannya sebuah buku, sistem pembayaran royalti, dan konsep wujud
enerbit Indie pada kedua objek penelitian lapangan ini yakni Penerbit Oak dan
enerbit Octopus.
Hasil penelitian menunjukkan hal-hal sebagai berikut.  Pertama, sistem
emilihan naskah sastra di Penerbit Oak dan Penerbit Octopus terbagi menjadi empat, yaitu: (1) naskah terbit ulang Oak, naskah-naskah yang pernah diterbitkan
oleh Penerbit  Bentang kemudian diterbitkan kembali oleh Penerbit Oak; (2)
naskah cetak ulang Octopus adalah naskah-naskah yang pernah diterbitkan oleh
Penerbit Jendela. Penerbit jendela adalah Penerbitan yang didirikan oleh Adhe
Ma’ruf dan bereinkarnasi menjadi Penerbit Octopus; (3) naskah terbit baru Oak;
dan (4) naskah terbit baru Octopus. Kedua, faktor-faktor sosiologis diterbitkannya
sebuah buku di Penerbit Oak dan Penerbit Octopus terbagi menjadi dua, yaitu (1
naskah-naskah yang sudah masuk  public domain; dan (2) karya-karya yang
pengarangnya adalah peraih penghargaan dan peraih Nobel Sastra.  Ketiga
hubungan politis antara penerbit dan penulis, penerjemah dan distributor di
Penerbit Oak dan Penerbit Octopus. Sistem kerja sama dan sistem pembayaran
antara Penerbit dan Penulis/Penerjemah. Politik marketing  yang dilakukan oleh
kedua penerbit dalam dunia persaingan buku Sastra.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.