HUBUNGAN ANTARA SERVIS PENDEK, DROPSHOT, LOB, DAN SMASH DENGAN KETERAMPILAN BERMAIN BULUTANGKIS SISWA EKSTRAKURIKULER SMP NEGERI 1 TEMPEL
Amat Komari, , Indonesia
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah: (1) mengetahui hubungan antara servis pendek dan keterampilan bermain
bulutangkis, (2) mengetahui hubungan antara dropshot dan keterampilan bermain bulutangkis, (3) mengetahui
hubungan antara lob dan keterampilan bermain bulutangkis, (4) mengetahui hubungan antara smash dan
keterampilan bermain bulutangkis, dan (5) mengetahui hubungan yang signifikan servis pendek, dropshot, lob, dan
smash terhadap keterampilan bermain bulutangkis. Penelitian ini merupakan penelitian korelasional dengan empat
variabel bebas dan satu variabel terikat. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa putra usia 13-15 tahun di SMP
Negeri 1 Tempel yang sudah mempunyai kemampuan dasar bermain bulutangkis yang baik dengan jumlah 20
siswa. Teknik analisis data mengunakan analisis regresi dan korelasi, baik secara sedehana maupun ganda, melalui
uji prasyarat normalitas dan linieritas. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa: (1) Ada hubungan signifikan
antara servis pendek dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (2) Ada hubungan signifikan
antara dropshot dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (3) Ada hubungan signifikan
antara lob dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (4) Ada hubungan signifikan antara
smash dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (5) Ada hubungan signifikan antara servis
pendek, dropshot, lob, dan smash terhadap keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel.
Kata Kunci: Servis Pendek, Dropshot, Lob, Smash, Kemampuan Bermain Bulutangkis.
bulutangkis, (2) mengetahui hubungan antara dropshot dan keterampilan bermain bulutangkis, (3) mengetahui
hubungan antara lob dan keterampilan bermain bulutangkis, (4) mengetahui hubungan antara smash dan
keterampilan bermain bulutangkis, dan (5) mengetahui hubungan yang signifikan servis pendek, dropshot, lob, dan
smash terhadap keterampilan bermain bulutangkis. Penelitian ini merupakan penelitian korelasional dengan empat
variabel bebas dan satu variabel terikat. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa putra usia 13-15 tahun di SMP
Negeri 1 Tempel yang sudah mempunyai kemampuan dasar bermain bulutangkis yang baik dengan jumlah 20
siswa. Teknik analisis data mengunakan analisis regresi dan korelasi, baik secara sedehana maupun ganda, melalui
uji prasyarat normalitas dan linieritas. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa: (1) Ada hubungan signifikan
antara servis pendek dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (2) Ada hubungan signifikan
antara dropshot dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (3) Ada hubungan signifikan
antara lob dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (4) Ada hubungan signifikan antara
smash dan keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel. (5) Ada hubungan signifikan antara servis
pendek, dropshot, lob, dan smash terhadap keterampilan bermain bulutangkis di SMP Negeri 1 Tempel.
Kata Kunci: Servis Pendek, Dropshot, Lob, Smash, Kemampuan Bermain Bulutangkis.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.