DALAM KUMPULAN FABEL KARYA GURU PELATIHAN MENULIS FABEL PRODI BSI JURUSAN PBSI UNY 2015
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan (1) karakteristik alur, (2)
karakteristik tokoh, (3) karakteristik latar, dan (4) karaktristik pesan moral dalam kumpulan fabel Bintik-Bintik Indah Lira Si Macan Tutul.
Sumber data penelitian ini adalah kumpulan fabel karya guru pelatihan
menulis fabel prodi BSI jurusan PBSI UNY 2015 yang berjudul Bintik-Bintik
Indah Lira Si Macan Tutul dengan jumlah tiga belas judul fabel. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan teknik pengumpulan data baca dan catat.
Keabsahan data diperoleh melalui validitas dan reabilitas.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) alur yang digunakan dalam
kumpulan fabel adalah alur maju, (2) tokoh fabel yang ada dalam kumpulan fabel tidak semuanya terdiri dari tokoh antagonis dan protagonis, ada yang hanya tokoh protagonist saja dan tokoh antagonis saja, (3) latar yang digunakan dalam fabel adalah latar tempat, hutan, perumahan, perbukitan, sawah, dan lain-lain, dan latar waktu, pagi, siang, sore, dan malam, (4) pesan moral yang ada dalam fabel berisi tentang nilai persahabatan, saling memaafkan, bersyukur, dan tidak boleh
berprasangka buruk.
Kata kunci: karakteristik, fakta cerita, pesan moral, fable
Full Text:
PDFReferences
Danandjaya, James. 1991. Folklore
Indonesia. Jakarta: PT
Temprint
Nurgiyantoro, Burhan. 2005. Sastra
Anak. Yogyakarta: Gadjah
Mada University Press.
Pusat Bahasa Depdiknas. 2008.
Kamus Besar Bahasa
Indonesia. Jakarta: Balai
Pustaka
Rusyana, Yus, Djaruki, dan Djati.
Prosa Tradisional:
Pengertian, Klasifikasi, dan
Teks. Jakarta: Pusat Bahasa
Departemen Pendidikan
Nasional.
Sayuti, Suminto A. 2000. Berkenalan
dengan Prosa Fiksi.
Yogyakarta: Gama Media.
Stanton, Robert. 2007. Teori Fiksi.
Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Suseno, Franz Magnis. 1989. Etika
Dasar. Yogyakarta: Kanisius.
Wiyatmi. 2006. Pengantar Kajian
Sastra. Yogyakarta: Pustaka.
Refbacks
- There are currently no refbacks.