HUBUNGAN ANTARA PENERIMAAN TEMAN SEBAYA DENGAN KONSEP DIRI SISWA KELAS IV SD SE-GUGUS KUSUMA KECAMATAN KARANGANYAR KEBUMEN

Lis Turmiyati

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara penerimaan teman sebaya dengan konsep diri siswa. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SD se-Gugus Kusuma Kecamatan Karanganyar yang berjumlah 92 siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan skala psikologi. Teknik analisis data menggunakan korelasi product moment. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan yang positif dan signifikan antara penerimaan teman sebaya dengan konsep diri siswa kelas IV SD se-gugus Kusuma Kecamatan Karanganyar, Kebumen. Besarnya koefisien korelasi adalah 0,743 yang berarti korelasi variabel X dan Y tergolong kategori sangat kuat.

Kata kunci: penerimaan teman sebaya, konsep diri

 

Abstract

This research aimed to determine the correlation between peer acceptance and student’s self-concept. This research used quantitative approach with correlation research type. The population was all of the students at the fourth grade of SD in Kusuma Cluster Karanganyar, which consists of 92 students. The data collected through psychological scale. The data analysis technique used product moment correlation’s analysis. The result of this research implies that there was a positive and significant correlation between the peer acceptance’s variable and student’s self-concept. The magnitude of coefficient correlation is 0.743 which means that the correlation between variable X and Y belongs to a very strong category.

Keywords: peer acceptance, self concept


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.