TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG PERAWATAN KESEHATAN GIGI PADA SISWA KELAS IV DAN V SD YPK LOBO KECAMATAN KAIMANA KABUPATEN KAIMANA PROVINSI PAPUA BARAT TAHUN PELAJARAN 2017/2018 LEVEL KNOWLEDGE OF DENTAL HEALTH CARE IN STUDENT IV AND V SD YPK LOBO KAIMANA DISTRICT DISTRICT KAIMANA WEST PAPUA PROVINCE LESSON YEAR 2017/2018

Mahli Marlin Yensenem, Ahmad Rithaudin

Abstract


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan tentang kesehatan gigi siswa
kelas IV dan V Tahun Ajaran 2017/ 2018 SD YPK LOBO, Kecamatan Kaimana, Kabupaten Kaimana
Provinsi Papua Barat.   
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif, dengan teknik pengumpulan data
berupa lembar soal, metode yang digunakan adalah survei, Subyek dalam penelitian ini seluruh siswa
kelas IV dan V SD YPK LOBO. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data menggunakan
instrumen tes pengetahuan tentang perawatan kesehatan gigi. Hasil uji reliabilitas instrumen sebesar
0,966, sehingga dinyatakan reliabel. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif
dengan presentase.
Hasil penelitian tingkat pengetahuan Perawatan Kesehatan Gigi siswa kelas IV dan V SD YPK
LOBO, Kecamatan Kaimana, Kabupaten Kaimana Provinsi Papua Barat 2017/2018. Yaitu dalam
kategori Sangat Rendah sebesar 12,77% dengan jumlah 6 siswa, kategori rendah sebesar 44,68%
dengan jumlah 21 siswa. Sedangkan dalam kategori cukup tinggi sebesar 31,91% dengan jumlah 15
siswa dan kategori tinggi sebesar 10,64% dengan jumlah  5 siswa.
Kata kunci : pengetahuan, perawatan gigi, siswa SD.
ABSTRACT
 This study aims to determine the level of knowledge about the dental health of students in
grade IV and V of School Year 2017/2018 SD YPK LOBO, Kaimana District, Kaimana District, West
Papua Province.
 This research is a quantitative descriptive research, with data collection technique in the form
of questionnaire, the method used is survey, Subjects in this study all students of grade IV and V SD
YPK LOBO. Instruments used in data collection using a test instrument of knowledge about dental care.
Instrument reliability test results of 0.966, so it is declared reliable. Data analysis technique used
quantitative descriptive analysis with percentage.
 Result of research of knowledge level of Dental Health Care of fourth grader and V SD YPK
LOBO, Kaimana District, Kaimana Regency of West Papua Province 2017/2018. Namely in the Very
Low category of 12.77% with the number of 6 children, low category of 44.68% with the number of 21
students. While in the category high enough of 31.91% with the number of 15 students and high
category of 10.64% with the number of 5 students.

Keywords: knowledge, dental care, elementary students.


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.