FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MELANJUTKAN STUDI KE PERGURUAN TINGGI SISWA SMK MUHAMMADIYAH 1 BANTUL TAHUN AJARAN 2017/2018

Fitriatun Mar’ati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Faktor-faktor yang mempengaruhi Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Siswa SMK Muhammadiyah 1 Bantul Tahun Ajaran 2017/2018. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas XII SMK Muhammadiyah 1 Bantul Tahun Ajaran 2017/2018. Sampel penelitian ini berjumlah 166 siswa dengan teknik proporsional random sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Motivasi Belajar terhadap Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Siswa Kelas XII SMK Muhammadiyah 1 Bantul Tahun Ajaran 2017/2018  yang ditunjukkan dengan nilai Fhitung sebesar 37.224 dengan nilai signifikansi F sebesar 0,000. Nilai koefisien determinasi (R2) sebesar 0,314 atau 31,4%.

Keywords


Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Motivasi Belajar, Minat Melanjutkan Studi ke Pergguruan Tinggi.

Full Text:

PDF

References


Abdullah Idi. (2010). Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Rajagrafindo Persada Abu Ahmadi, Widodo Supriono. 2004. Psikoogi Belajar. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Abu Ahmadi. 2003. Psikologi Pendidikan. Jakarta: PT. Rineka Cipta Agus M.H. (1994). Kiat Sukses Studi di Perguruan Tinggi. Yogyakarta: Kanisius Alex Sobur. (2011). Psikologi Umum. Bandung: Pustaka Setia Ali Muhson. (2005). Diklat Mata Kuliah Aplikasi Komputer. Yogyakarta: Pendidikan Ekonomi FISE UNY. Arif Rohman. (2009). Memahami Pendidikan Ilmu Pendidikan. Yogyakarta: LaksBang Mediatama Yogyakarta Dimyati Mahmud. (2009). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Dimyati, Mudjiono. (2009). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Rineka Cipta. Djaali. (2012). Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta Fitri Nuryati. (2013). Pengaruh Perhatian Orang Tua dan Motivasi Belajar Akuntansi terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas X Program Keahlian Akuntansi SMK Muhammadiyh Wonosari Tahun Ajaran 2012/2013.Skripsi: UNY. Fuad Ihsan. (2008). Dasar-dasar Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta Hamzah B. Uno. (2008). Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksara. Oemar Hamalik. (2011). Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara. Makmun Khairani. (2013). Psikologi Belajar. Yogyakarta: Aswaja. Muhibbin Syah. (2005). Psikologi Pendidikan Suatu Pendekatan Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya. M. Jumarin. (1994). Pendidikan Kejuruan. Jakarta: Bina Karya. M. Ngalim Purwanto. (2010). Psikologi Pendidikan. Bandung: PT. Rosdakarya. Nana Saodih Sukmadinata. (2009). Landasan Psikologi Proses Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya. Reni Linawati. (2011). Pengaruh Tingkat Pendapatan Orang Tua dan Motivasi Belajar terhadap Minat Melanjutkan ke Perguruan Tinggi (Penelitian di SMK YPKK 2 Sleman).Skripsi: UNY. Saifuddin Zuhri. (2011). Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Lingkungan Teman Sebaya terhadap Minat Melanjutkan Studi ke Perguruan Tinggi Jurusan Pendidikan Akuntansi pada Siswa Kelas XII IPS MAN Gombong Kebumen Tahun Ajaran 2010/2011. Skripsi: UNY. Sardiman. (2011). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: Rajagrafindo persada. Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor Mempengauhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Soerjono Soekanto. (2010). Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Rajagrafindo persada. Sugihartono. (2007). Psiologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press Sugiyono. (2009). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. ----------- (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan RnD. Bandung: Alfabeta Suharsimi Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Sutrisno Hadi. (2004). Analisis Regresi. Yogyakarta: Andi Offset. Syaiful Bahri Djamarah. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta. Tatik Suryani. (2008). Perilaku Konsumen. Yogyakarta: Graha Ilmu.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This site is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International