PROFIL HASIL BELAJAR SISWA PATISERI PADA MATA PELAJARAN KUE INDONESIA DI SMK NEGERI 4 YOGYAKARTA

Muhammad Iqbal Al-Barqi, Dr. Siti Hamidah

Abstract


ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profilhasil belajar siswa dalam (1) aspek kognitif, (2)afektif
dan (3)psikomotor. Menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dengan populasi siswa kelas XI patiseri
1 dan 2 yang berjumlah 60 orang , jenis sampelnya menggunakan non-probabability sampling yaitu
sampling penuh. Teknik pengumpulan data menggunakan soal test,kuesioner dan dokumentasi, validitas
instrumen dilakukan menggunakan  metode expert judgementHasil penelitian adalah : profil hasil belajar
siswa patiseri pada mata pelajaran kue Indonesia di SMK Negeri 4 Yogyakarta adalah; (1)aspek kognitif
siswa mendapatkan hasil rata-rata 65,60 lebih rendah dibandingkan  nilai KKM (2) aspek afektif
menunjukkan hasil baik, kekuatan siswa pada sikap toleran dan spiritual sedangkan kelemahannya pada
indikator sikap kejujuran dan sopan santun (3) hasil baik ditunjukkan aspek psikomotor, diantaranya
kelebihan siswa pada penyajian suatu hidangan dankekurangannyapada indikator hasil produkmeliputi
warna, bentuk, rasa, tekstur, dll.
Kata kunci: Profil hasil belajar, Kognitif/Afektif/Psikomotor, Kue Indonesia

 

ABSTRACT
This study aims to determine (1)cognitive,(2)affective and (3)psychomotor aspects in profil result of  student
learning. This research uses a quantitative descriptive method and the population of this research is 60 students
from Patisserie class XI 1 and 2, type of sample using in non-probability sampling ie full sampling. Data collection
technique use test questions, questionnaire and documentation techniques. Instrument validity using an expert
judgment method. The results of this study show that Profile of student learning outcomes from Patisserie students
on Indonesian cake subjects in SMK Negeri 4 Yogyakarta are; (1) student's cognitive aspect got an average yield of
65,60 lower than (KKM) value (2) cognitive aspect shows good result which tolerant and spiritual traits are the
strongest and honesty and manners traits are the weakest (3 )good results are shown the psychomotor aspect
score, even though the advantages of students on the presentation dish and the deficiency in the product yield
indicator that includes color, shape, taste, texture, etc.
Keywords: Profile result of learning,Cognitive/affective/psychomotoric, Indonesian Patisserie


Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi. (2005). Metodelogi

penelitian . Yogyakarta: Bina Aksara.

(2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan

Praktek. Jakarta ; PT. Rineka Cipta

Kemendikbud (2015). Panduan Penilaian Pada

Sekolah Menengah Kejuruan

Kemendikbud. (2016). Peraturan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan Republik

Indonesia No. 23 Tahun 2016 Tentang

Standar Penilaian Pendidikan.

Kemenristekdikti. (2005). Tujuan SMK dalam

Peraturan Pemerintah No. 19 tahun

, Tentang Standar Pendidikan

Nasional.

P r o f i l H a s i l B e l a j a r 12

Neufeld Victoria (ed) 1996.Webster New World

Of Dictionary. New York: Mac millan ,

USA.

Rahayu, S. (2007). Pengaruh Pengalaman

dalam Praktik Industri dan Prestasi

Belajar Akuntansi terhadap Kesiapan

Kerja Siswa Kelas XII Program Kealian

Akuntansi SMK Muhammadiyah 2 Klaten

Utara Tahun Ajaran 2008/2009. Skripsi.

Pendidikan Akuntansi FISE UNY.

Sanjaya, W (2009)Penilaian Tindakan

Kelas(PTK). Jakarta: Kencana Prenada

Media Grup. Hal 127-128

Slameto, (2008). Belajar dan faktor-faktor yang

mempengaruhinya. Jakarta; Rineka Cipta.

Hal 7-8.

Sudjana, D (2001)Metode dan Teknik

Pembelajaran Partisipatif. Bandung;

Falah Production.

Sudjana, N (2010). Dasar-dasar Proses Belajar,

Bandung: Sinar Baru

Sugiyono (2013). Metode Penelitian Kuantitatif,

Kualitatif dan R&D. Bandung: CV.

Alfabeta

http://www.kemenprin.go.id/artikel/9541/SDMHarus-Ditingkatkan

(Sumber : Suara Rakyat dan

dan Dipublikasikan oleh Kementrian

Perindustrian Republik Indonesia). Diakses pada

tanggal 5 maret 2017 .




DOI: https://doi.org/10.21831/jcet.v6i8.10224

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 E-Journal Student PEND. TEKNIK BOGA - S1