PENGARUH REWARD DAN MINAT SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN TEKNOLOGI MEKANIK

Anwarudin Zuhdi, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia
Edy Purnomo, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian reward dan minat terhadap hasil belajar mata pelajaran teknologi mekanik di SMK N 3 Yogyakarta. Penelitian ini termasuk jenis quasi eksperimen dengan non-equivalent control group design. Sampel yang dipilih menggunakan metode intact group adalah kelas X TP 3 dan X TP 4 masing-masing sebagai kelompok eksperimen dan kontrol. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner dan tes. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa reward dan minat mempunyai hubungan positif dan signifikan terhadap hasil belajar mata pelajaran teknologi mekanik yang ditunjukkan dengan nilai koefisien korelasi sebesar 0,710, dan nilai signifikansi 0,15 > 0,05, koefisien determinasi r2 = 0,505 yang artinya sebesar 50,5% kedua variabel ini mempengaruhi hasil belajar mata pelajaran teknologi mekanik.

This research aims to determine the influence of reward and student interest on learning outcomes of mechanical technology subject in SMKN 3 Yogyakarta. This was quasi experiment with non-equivalent control group design. The samples that selected by intact group method were class of X TP 3 and X TP 4 as treatment and control group respectively. The results shows that there is an influence of reward and student interest on mechanical technology learning outcomes that shown by regression coefficient of 0,710 with significance of 0,15 > 0,05 and determination coefficient r2 of 0,505 which was meant that both variable affecting learning outcomes in subject 50,5%.


Keywords


Pemberian reward, Minat, Hasil belajar, Pelajaran teknologi mekanik; Reward, Interest, Learning outcome, Mechanical technology

Full Text:

PDF

References


Edy Ridwansyah. (2012). Pengaruh Pemberian Reward dalam Pembelajaran terhadap Aktivitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas X Kompetensi Keahlian Teknik Pemesinan SMKN 1 Kedungwuni. Skripsi, tidak dipublikasikan. Universitas Negeri Yogyakarta.

Fila Roy. (2008). Pengaruh Motivasi dan Minat Terhadap Prestasi Siswa pada Mata Diklat Kerja Las Dasar di SMKN 2 Pengasih. Skripsi, tidak dipublikasikan. Universitas Negeri Yogyakarta.

Muhibbin Syah. (1995). Psikologi Pendidikan Suatu, Pendekatan Baru. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Oemar Hamalik. (2009). Psikologi Belajar dan Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sardiman. (2006). Interaksi dan Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Slameto. (2010). Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Sugihartono, dkk. (2012). Psikologi Pendidikan. Yogyakarta: UNY Press.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Afabeta.

Whitherington. (1985). Psikologi Pendidikan. (Terjemahan M. Buchori). Jakarta: Aksara Baru.




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20mesin.v3i1.3258

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin