MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF DAN MENYENANGKAN PADA MATERI PULLEY DAN BELT UNTUK SISWA SMK
Jarwo Puspito, Pendidikan Teknik Mesin FT UNY, Indonesia
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pembuatan media pembelajaran yang interaktif dan menyenangkan disusun pada materi pulley dan belt bagi siswa SMK. Mengetahui kelayakan media pembelajaran interaktif dan menyenangkan untuk siswa SMK ditinjau dari segi media, materi dan motivasi belajar. Tempat penelitian berlokasi di SMK N 1 Sayegan dengan objek penelitian yaitu siswa kelas X TFLM 1 yang berjumlah 30 orang. Metode pengumpulan data menggunakan angket questioner dengan skala likert 1-4. Metode yang digunakan untuk menganalisis data adalah dengan teknik analisis deskriptif kualitatif yang diungkapkan dalam distribusi skor dan persentase terhadap kategori skala penilaian yang telah ditentukan. Hasil penelitian diketahui bahwa ahli media memberikan nilai 85% dengan kategori sangat layak. Ahli materi memberikan nilai 85% dengan kategori sangat layak. Guru pengampu mata pelajaran PDTM memberikan nilai 82% dengan kategori sangat layak. Pengujian terbatas mendapatkan nilai 93% dengan kategori sangat layak. Pengujian luas dengan 30 orang siswa mendapatkan nilai 90% dengan kategori sangat layak.
The purpose of this study is to know how to make the media learning that interactive and fun arranged the material on the pulley and belt for the students of SMK. To know advisability the media interactive learning and fun for the students of SMK reviewed in terms of media, materials and learning motivation. Place the research located in SMK N 1 Sayegan with the object of research is students of grade X TFLM 1 that numbered 30 people. Method of data collection using the questioner with scale likert 1-4. Methods used to analyze the data is qualitative, descriptive analysis technique that is expressed in the distribution of the score and percentage scale of assessment categories which has been determined. The results of the research note that the media experts give a value of 85% with the category very decent. Expert material gives a value of 85% with the category very decent. Teacher of PDTM subjects provide value 82% by category very decent. Limited testing get the value 93% with the category very decent. Extensive testing with 30 students get value 90% with category very decent.
Keywords
Full Text:
PDFDOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20mesin.v6i3.11889
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal Pendidikan Vokasional Teknik Mesin