EVALUASI PELAKSANAAN PPL MAHASISWA PT ELEKTRO FT UNY DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN MENGGUNAKAN METODE CIPP

Fery Indra Kurniawan, , Indonesia

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesesuaian pelaksanaan PPL mahasiswa PT Elektro FT UNY di SMK Muhammadiyah Prambanan. Kesesuaian pelaksanaan PPL tersebut dilihat dari aspek context, input, process dan product. Hasil evaluasi yang dilakukan digunakan sebagai masukan dalam pengembangan pengambilan kebijakan pada program PPL selanjutnya. Penelitian ini menggunakan metode CIPP (context, Input, Process, Product). Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) kesesuaian pelaksanaan PPL dari aspek context dengan responden guru dan siswa berturut-turut sebesar 27,67 (sangat sesuai) dan 16,43 (sangat sesuai); (2) kesesuaian pelaksanaan PPL dari aspek input dengan responden guru dan siswa berturut-turut sebesar 17 (sangat sesuai) dan 12,46 (sesuai); (3) kesesuaian pelaksanaan PPL dari aspek process dengan responden guru dan siswa berturut-turut sebesar 16,33 (sangat sesuai) dan 19,17 (sangat sesuai); (4) kesesuaian pelaksanaan PPL dari aspek product dengan responden guru dan siswa berturut-turut sebesar 18,5 (sesuai) dan 18,91 (sangat sesuai).

Kata kunci: evaluasi pelaksanaan PPL, metode CIPP

 

 

Abstract

The purpose of this research is to determine the suitability implementation of students PPL  departement of Electrical Engineering education Yogyakarta State University  in SMK Muhammadiyah Prambanan. The suitability PPL implementation was viewed from the aspect of context, input, process and product. The result of evaluation are used as input to develop of policy-making on the next PPL program. This research use CIPP (Context, Input, Process, and Product). The results of this research showed that (1) the suitability of PPL implementation from context aspects with teachers and students respondents get the score respectively about 27.67 (very appropriate) and 16.43 (very appropriate); (2) the suitability PPL implementation from input aspects with teacher and student respondents get the score respectively about 17 (very appropriate) and 12.46 (appropriate); (3) the suitability of the PPL implementation from process aspects with teacher and student respondents get the score respectively about 16.33 (very appropriate) and 19.17 (very appropriate); (4) suitability of the PPL implementation from  product aspects with teachers and students respondents get the score respectively about 18.5 (appropriate) and 18.91 (very appropriate).

 

Keywords:  evaluation of the PPL implementation, CIPP method


Full Text:

130-141

Refbacks

  • There are currently no refbacks.