Pengembangan Webcomic sebagai Media Pembelajaran pada Materi Jurnal Penyesuaian untuk Siswa Kelas XI Bidang Kejuruan Akuntansi SMKN 1 Wonosari

lusiana novia triwahyuni, Pendidikan Akuntansi, UNY, Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan mengetahui kelayakan media pembelajaran komik digital (webcomic) dengan judul “A (Accounting) Friend” pada materi jurnal penyesuaian untuk peserta didik kelas XI bidang kejuruan Akuntansi  SMK N 1 Wonosari berdasarkan penilaian dari ahli media, ahli materi, tenaga pendidik ,dan siswa. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan mengikuti model pengembangan 4D (Define, Design, Development, Disseminate) yaitu pendefinisian, perancangan, pengembangan dan penyebaran. Validasi media dilakukan oleh Ahli Materi, Ahli Media, dan Tenaga Pendidik Akuntansi yaitu guru Akuntansi SMK N 1 Wonosari. Media yang telah dikembangkan diujicobakan kepada 70 peserta didik kelas XI bidang kejuruan Akuntansi  SMK N 1 Wonosari. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan angket dengan skala penilaian menggunakan skala Likert 5 pilihan jawaban. Data yang diperoleh dari angket kemudian dianalisis secara deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran komik digital (webcomic) berjudul “A (Accounting) Friend” yang dikembangkan ini sangat layak dan dapat digunakan sebagai media pembelajaran akuntansi.

Full Text:

PDF

References


Abdulloh, R. (2018). Pengembangan Aplikasi Android Untuk Keterampilan Menyimak Bahasa Prancis Peserta didik Kelas XI SMA Negeri 4 Purwokerto. Fakultas Bahasa dan Seni. Skripsi S1. Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Yogyakarta. Diambil pada 5 Oktober 2018 dari https://eprints.uny.ac.id/57509/.

Andie, N. (2019). Peran Media Pembelajaran Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa. Vol. 2, No.1, 2019, hal. 586-595

Alexandro, R., & Situmorang, N. M. A. (2021). Dampak Pemanfaatan Laptop sebagai Media Pendukung Belajar terhadap Prestasi Mahasiswa. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(3),510-520.https://doi.org/10.23887/jipp.v5i3.39216)

Anggraini, W. (2021). Respon Siswa SMK Multi Karya Terhadap Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19. Skripsi S1. F Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Medan

Arikunto, S. (2009). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rhineka Cipta.

Arsyad, A. (2014). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Borg, W.R. dan Gall, M.D. (2003). Educational Reaseacr: An Introduction, Fourth Edition. New York. Longman.

Daryanto. (2013). Media Pembelajaran: Perencanaanya Sangat Penting Dalam Mencapai Tujuan Pembelajaran. Yogyakarta. Gava Media.

Dzulkifli, & Mustafar. (2013). The Influence of colour on memory performance: A review. Malaysian Journal of Medical Sciences, 20 (2), 3--‐ 9.

Kantun, S dkk. (2015). Analisis Tingkat Kelayakan Bahan Ajar Ekonomi Yang Digunakan Oleh Guru Di SMA Negeri 4 Jember. Jurnal Pendidikan Ekonomi. Edisi IX No.2 hal 129 – 146

Koendoro, D. (2007). Yuk Bikin Komik. Bandung: DAR! Mizan.

Kustandi, C. & Sutjipto, B. (2013). Media Pembelajaran: Manual dan Digital. Bogor: Ghalia Indonesia

Mahnun, N. (2012). Media Pembelajaran (Kajian terhadap Langkah-langkah Pemilihan Media dan Implementasinya dalam Pembelajaran. Jurnal Pemikiran Islam. Vol. 37, No. 1, 27-33.

Manasikana, A & Listiadi, A. (2017). Pengembangan Bahan Ajar Interaktif Berbasis Android Pada Materi Jurnal Penyesuaian Dan Jurnal Koreksi Untuk Kelas XII Akuntansi Di SMK N 1 Surabaya. Jurnal Pendidikan Akuntansi.

Muzumdar J. (2016). An Overview of Comic Books as an Educational Tool and Implications for Pharmacy. Inov Pharm. 2016;7(4): Article 1. http://pubs.lib.umn.edu/innovations/vol7/iss4/1

Norton, B. (2003). The Motivating Power of Comic Books: Insights from Archie Comic Readers. The Reading Teacher, 57, 140-147.

Rusman, Kurniawan, D., & Riyana, C. (2012). Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Suprihatiningrum, J. (2012). Strategi Pembelajaran. Yogyakarta.

Sudjana, N. (2013). Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Algensindo.

Sutopo, A.H. (2011). Teknologi Informasi dan Komunikasi Dalam Pendidikan. Jakarta Graha Ilmu.

Thiagarajan, S., D.S. Semmel, and M. I. Semmel. (1974). Instructional Development for Training Teachers of Exceptional Children: A Sourcebook. Indiana: ERIC. https://files.eric.ed.gov/fulltext/ED090725.pdf.

Versaci, R. (2001). How Comic Books Can Change the Way Our Students See Literature: One Teacher's Perspective. English Journal, 91, 61-67.

Wahid, A. (2018). Pentingnya Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar. Jurnal Istiqra’. Vol. 5, No. 2.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.