PENGARUH ELECTRONIC WORD OF MOUTH, HARGA, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN (Studi Kasus pada Smartphone Merek Blackberry di Yogyakarta)

Faris Nurrohman,

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh electronic word of mouth, harga, dan kualitas produk secara parsial dan simultan terhadap keputusan pembelian. Jenis penelitian yang digunakan adalah asosiatif kausal. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh masyarakat Yogyakarta yang pernah atau masih menggunakan smartphone Blackberry. Teknik pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 145 orang. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) electronic word of mouth berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian; (2) harga berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian; (3) kualitas produk berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian; (4) electronic word of mouth, harga, dan kualitas produk secara simultan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian smartphone merek blackberry.


Kata kunci: Electronic word of mouth, Harga, Kualitas produk, Keputusan Pembelian


Full Text:

PDF

References


Anwar, Iful dan Satrio, Budhi. (2015). Pengaruh Harga dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian

Edwar, Muhammad (2016). Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Merek Oppo Jenis Android

Garvin, David A (1984). What Does “Product Quality” Really Mean?. Harvard University

Hapsari, Lubis, dan Widiartanto(2014). Pengaruh Atribut Produk Wisata Dan Electronic Word Of Mouth (eWoM) Terhadap Keputusan Berkunjung Pada Obyek Wisata Umbul Sidomukti Kabupaten Semarang

Henry. (2016). The Effect Of Brand Image, Product Quality And Price On Purchase Decision.

Thurau, Thorsten Hennig., Gwinner K.P., Walsh G., Gremler D.D. (2004). Electronic Word-of Mouth via Consumer-Opinion Platforms: What Motivates Consumers to Articulate Themselves on the Internet?. Journal of Interactive Marketing 18(1).

Isyanto, P., Eman, S., dan Herligiani (2012). Pengaruh Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Blackberry Pada Mahasiswa Ekonomi Universitas Singaperbangsa Karawang. Jurnal Manajemen Vol.09 No.4:

Kotler, Philip dan Gary Amstrong. (2012). Principles of marketing, Global Edition, 14 Edition, Pearson Education.Laksana, Fajar. 2002. Manajemen Pemasaran. Yogyakarta : Graha Ilmu.

.2005. Manajemen Pemasaran. Penerbit: PT. Prenhallindo. Jakarta.

Pengaruh Electronic word...(Faris Nurrohman) 45

Kotler, P and G. Amstrong. 2005. Principles of Marketing. Pearson Education Limited. New Jersey.

Laheba, Yitzhak Armando, Tumbuan, Willem J.F. Alfa, dan Soepono, Djurwati. (2015). Pengaruh Citra Merek, Fitur, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Samsung. Universitas Sam Ratuangi. Jurnal EMBA.

Pandesolang, Josiel Driand dan Tawas, Hendra Novi (2015). Pengaruh Diferensiasi, Kualitas Produk, dan Ekuitas Merek Terhadap Keputusan Pembelian Coca-Cola Pada PT. Bangun Wenang Beverges Company di Manado. Universitas Sam Ratulangi. Jurnal EMBA.

Priansa, Doni Junni. 2016. Pengaruh E-Wom dan Persepsi Nilai Terhadap Keputusan Konsumen Untuk Berbelanja Online Di Lazada. Universitas BSI. Jurnal Vol. 4 No. 1

Sweeney, J.C. dan Soutar, G,N. (2001). Consumer Perceived Value: The Development of A Multiple Item Scale. Journal of Retailing

Suharno. 2010. Marketing in Practice. Edisi pertama, penerbit Graha Ilmu, Yogyakarta.

Widodo, Tosan. 2016. “Pengaruh Brand Image, Atribut Produk, dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Vario di Kulon Progo”. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta

http://krjogja.com/web/news/read/26647/RI_Pasar_Terbesar_Penjualan_Blackberry (Diakses pada 30 Januari 2018)


Refbacks

  • There are currently no refbacks.