KERAJINAN KULIT BATIK PADA HOME INDUSTRY AYU S LEATHER DESA PRENGGAN, KOTAGEDE, YOGYAKARTA

Aida Roihana Zuhro,

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kerajinan kulit batik  Home Industry Ayu
SLeather  dari segi macam produk dan motif, proses pembuatan dan nilai estetis. Metode yang
digunakanadalah deskriptif kualitatif. Data yang didapatkan menggunakan teknik observasi, wawancara
dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) macam produk terdiri dari batik leather flip-
flopsproduct,  jamur batik leather slippers product,  jempol batik leather slippers, front side covered
slippers,dan front side open slippers; 2) proses membatik/mencanting diatas kulit kulit harus dalam posisi
lembab, pemberian malam hanya pada permukaan atas kulit saja, teknik mewarna diusap menggunakan
spon, pemberian air pada pewarna batik yang lebih sedikit dan cenderung pekat, proses menghilangkan
malam di press dengan mesin press panas atau secara manual dengan menggosokkan dengan malam yang
lembab, jika fiksasi pewarna indigosol dioles menggunakan spon; (3) nilai estetis dari jamur batik leather
slippers dilihat dari segi bentuk (the how) dan segi isi (the what).

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.