PENGEMBANGAN MODUL ANATOMI TUBUH WANITA PADA MATA PELAJARAN DISAIN DIGITAL KELAS XI TATA BUSANA DISMK PIUS X MAGELANG

Kristalia Monica, , Indonesia
Triyanto, M.A Triyanto, M.A, , Indonesia

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengembangkan media pembelajaran modul
anatomi tubuh wanita pada mata pelajaran disain digital untuk siswa kelas XI di SMK PIUS
Magelang. (2) mengetahui kelayakan modul anatomi tubuh wanita pada mata pelajaran disain
digital untuk siswa kelas XI di SMK PIUS MAGELANG sebagai media pembelajaran.
Penelitian ini merupakan penelitian R&D (Research and Development). Penelitian ini
menggunakan model penelitian Borg & Gall yang disederhanakan oleh Tim Puslitjoknov,
yang terdiri dari 5 langkah pengembangan, Metode pengumpulan data yang digunakan
metode observasi, wawancara dan angket dengan menggunakan teknik analisis data statistik
deskriptif. Sedangkan instrumen penelitiannya menggunakan validitas konstruk dan validitas
isi. Uji reliabilitas kelayakan media menggunakan KR-20 (kuder richardson-20). Hasil uji
coba skala kecil termasuk dalam kategori “Layak” denggan skor 212 dengan persentase
84,8%. Sedangkan untuk uji coba skala besar diperoleh skor 811 dengan persentase 90,2%.

Kata Kunci: Pengembangan, Modul, Disain Digital, Coreldraw

 

This study aims to: (1) develop learning media for female body anatomy modules on digital
design subjects for class XI students at PIUS Vocational School in Magelang. (2) find out the
feasibility of female body anatomy modules on digital design subjects for class XI students at
SMK PIUS X Magelang as learning media. This research is R & D (Research and
Development). This study uses the Borg & Gall research model which is simplified by the
Puslitjoknov Team, which consists of 5 steps of development, Methods of data collection used
observation methods, interviews and questionnaires using descriptive statistical data analysis
techniques. While the research instrument uses construct validity and content validity. Test
the reliability of media feasibility using KR-20 (brother richardson-20). The results of smallscale

trials included in the category "Eligible" with a score of 212 with a percentage of
84.8%. Whereas for the large-scale trials obtained a score of 811 with a percentage of
90.2%.

Keywords: Development, Modules, Digital Design, Coreldraw

 


Full Text:

PDF

References


Anwar, I., 2010, Pengembangan Bahan

Ajar, Bahan Kuliah Online, Direktori UPI,

Bandung

Daryanto.(2013).Menyusun Modul Bahan

Ajar untuk Persiapan Guru dalam

Mengajar.Yogyakarta: Gava Media

Departemen Pendidikan dan

Kebudayaan Tahun 2006

Direktorat Pembinaan SMK.(2008).Teknik

Penyusunan Modul.Jakarta:

Departemen Pendidikan Nasional

Azhar Arsyad.(2011).Media

Pembelajaran.Jakarta: Rajawali

Press

Ernawati,Izwerni & Weni Nelmira.2008.

Tata Busana Jilid 2. Derektoral

Pembinaan Busana




DOI: https://doi.org/10.21831/teknik%20busana.v8i1.15275

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 E-JOURNAL PENDIDIKAN TEKNIK BUSANA - S1